Iklan

Pertanyaan

Perhatikan beberapa informasi berikut! Ditentukan berdasarkan lamanya rotasi Bulan. Ditentukan berdasarkan lamanya revolusi Bulan. Jumlah hari tiap bulannya berganti antara 30 dan 31 hari. Jumlah hari tiap bulannya berganti antara 29 dan 30 hari. Informasi yang sesuai dengan sistem penanggalan Hijriah ditunjukkan oleh nomor ….

Perhatikan beberapa informasi berikut!
 

  1. Ditentukan berdasarkan lamanya rotasi Bulan.
  2. Ditentukan berdasarkan lamanya revolusi Bulan.
  3. Jumlah hari tiap bulannya berganti antara 30 dan 31 hari.
  4. Jumlah hari tiap bulannya berganti antara 29 dan 30 hari.
     

Informasi yang sesuai dengan sistem penanggalan Hijriah ditunjukkan oleh nomor  ….space 

  1. 1 dan 3space 

  2. 1 dan 4space 

  3. 2 dan 3space 

  4. 2 dan 4space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

06

:

16

:

18

Klaim

Iklan

V. Qomariyah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Pembahasan

Penanggalan atau kalender Hijriah disebut juga penanggalan Islam. Ciri-ciri penanggalan Hijriah antara lain sebagai berikut. Ditentukan berdasarkan lamanya revolusi Bulan. Jumlah hari tiap bulannya berganti antara 29 dan 30 hari. Dengan demikian, pernyataan yang sesuai dengan sistem penanggalan Hijriah ditunjukkan oleh nomor 2 dan 4. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Penanggalan atau kalender Hijriah disebut juga penanggalan Islam. Ciri-ciri penanggalan Hijriah antara lain sebagai berikut.

  • Ditentukan berdasarkan lamanya revolusi Bulan.
  • Jumlah hari tiap bulannya berganti antara 29 dan 30 hari.
     

Dengan demikian, pernyataan yang sesuai dengan sistem penanggalan Hijriah ditunjukkan oleh nomor 2 dan 4.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan pernyataan berikut! Perbedaan musim Pasang naik dan surut air laut Terjadi gerhana Matahari perbedaan siang dan malam Peristiwa yang diakibatkan oleh pergerakan Bumi ...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia