Iklan

Pertanyaan

Pergerakan penduduk dari daerah seperti Karawang, Bekasi, Bogor dan Tangerang menuju DKI Jakarta tempat ia bekerja setiap harinya semakin membuat tingginya tingkat kemacetan. Pola pergerakan tersebut dapat digolongkan sebagai ….

Pergerakan penduduk dari daerah seperti Karawang, Bekasi, Bogor dan Tangerang menuju DKI Jakarta tempat ia bekerja setiap harinya semakin membuat tingginya tingkat kemacetan.

Pola pergerakan tersebut dapat digolongkan sebagai ….

  1. Ruralisasi

  2. Transmigrasi

  3. Migrasi sirkuler

  4. Migrasi musiman

  5. Urbanisasi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

18

:

32

:

09

Klaim

Iklan

F. Nur

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Mobilitas penduduk (perpindahan penduduk) dapat terjadi dalam beberapa bentuk, antara lain: Ruralisasi : perpindahan penduduk dari kota ke desa Transmigrasi : perpindahan penduduk dari wilayah dengan kepadatan penduduk tinggi ke wilayah dengan kepadatan penduduk yang rendah Migrasi sirkuler : perpindahan penduduk dari satu tempat ke tempat lain dalam satu hari (komuter/ulang-aling) Migrasi musiman : perpindahan penduduk dari satu tempat ke tempat lain dalam satuan waktu yang lebih lama (minggu/bulan) Urbanisasi : perpindahan penduduk dari desa ke kota Berdasarkan penjelasan tersebut maka jawaban yang paling tepat adalah migrasi sirkuler, karena para penduduk yang bekerja pulang kembali ke rumah/daerah masing-masing setelah bekerja.

Mobilitas penduduk (perpindahan penduduk) dapat terjadi dalam beberapa bentuk, antara lain:

  • Ruralisasi: perpindahan penduduk dari kota ke desa
  • Transmigrasi: perpindahan penduduk dari wilayah dengan kepadatan penduduk tinggi ke wilayah dengan kepadatan penduduk yang rendah
  • Migrasi sirkuler: perpindahan penduduk dari satu tempat ke tempat lain dalam satu hari (komuter/ulang-aling)
  • Migrasi musiman: perpindahan penduduk dari satu tempat ke tempat lain dalam satuan waktu yang lebih lama (minggu/bulan)
  • Urbanisasi: perpindahan penduduk dari desa ke kota

Berdasarkan penjelasan tersebut maka jawaban yang paling tepat adalah migrasi sirkuler, karena para penduduk yang bekerja pulang kembali ke rumah/daerah masing-masing setelah bekerja.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Pak Mustar tinggal di Bogor, dia bekerja di Jakarta, sehingga tiap hari pulang pergi Bogor Jakarta. Mobilitas penduduk tersebut dinamakan ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia