Iklan

Pertanyaan

Pergantian kekuasaan dari rezim Orde Baru yang represif kepada penguasa Orde Reformasi yang demokratis merupakan contoh kejadian . . . sosial.

Pergantian kekuasaan dari rezim Orde Baru yang represif kepada penguasa Orde Reformasi yang demokratis merupakan contoh kejadian . . . sosial.undefined  

 

  1. mobilitasspace space

  2. interaksispace space

  3. perubahanspace space

  4. diferensiasispace space

     

  5. stratifikasispace space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

16

:

32

:

25

Klaim

Iklan

R. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.undefined  

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pada dasarnya perubahan-perubahan sosial terjadi oleh karena anggota masyarakat merasa tidak puas lagi terhadap keadaan kehidupan yang lama. Norma-norma dan lembaga-lembaga serta sarana-sarana penghidupan dianggap tidak memadai untuk memenuhi kebutuhan hidup yang baru. Oleh karena itulah, masyarakat menuntut adanya perubahan. Faktor penyebab terjadinya perubahan sosial dapat dibedakan menjadi 2 yaitu faktor endogen dan faktor eksogen . Salah satu faktor endogen adalah revolusi. Pada umumnya revolusi terjadi karena adanya ketidakpuasan anggota masyarakat terhadap suatu sistem pemerintahan yang ada. Adanya revolusi akan membawa perubahan-perubahan yang besar dan berlangsung cepat. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Pada dasarnya perubahan-perubahan sosial terjadi oleh karena anggota masyarakat merasa tidak puas lagi terhadap keadaan kehidupan yang lama. Norma-norma dan lembaga-lembaga serta sarana-sarana penghidupan dianggap tidak memadai untuk memenuhi kebutuhan hidup yang baru. Oleh karena itulah, masyarakat menuntut adanya perubahan. Faktor penyebab terjadinya perubahan sosial dapat dibedakan menjadi 2 yaitu faktor endogen dan faktor eksogen. Salah satu faktor endogen adalah revolusi. Pada umumnya revolusi terjadi karena adanya ketidakpuasan anggota masyarakat terhadap suatu sistem pemerintahan yang ada. Adanya revolusi akan membawa perubahan-perubahan yang besar dan berlangsung cepat.undefined  

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.undefined  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Putri. berliana. nabila. azaria

Makasih ❤️

Baimrospas

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan beberapa gejala dinamika sosial berikut ! (1) Perubahan penggunaan handphone sesuai trendsetter (2) Peralihan penggunaan identitas KTP menjadi e-KTP (3) Perubahan model fashion yan...

21

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia