Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks berita berikut secara seksama!


Teks Berita 1

Warga Jakarta Pusat menyambut gembira upaya menanggulangi flu burung. Seratus Sembilan puluh empat ekor unggas milik warga Kecamatan Menteng dipotong. Upaya ini sangat ampuh untuk mencegah menjalarnya flu burung.


Teks Berita 2

Seratus Sembilan puluh empat ekor unggas milik warga Kecamatan Menteng dipotong. Warga rela unggasnya dimusnahkan. Ini upaya untuk mencegah mewabahnya flu burung.space

Perbedaan penyajian kedua teks berita tersebut adalah ...

Perbedaan penyajian kedua teks berita tersebut adalah ...space

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Teks beritamerupakanteksyang berisi tentang segala peristiwa yang terjadi di dunia.Teks beritabiasanya disebarkan melalui berbagai media seperti radio, televisi, internet, situs web, ataupun media yang lainnya. Unsur-unsur teks beritaterdiri dari what (apa), who (siapa), where (dimana), when (kapan), why (mengapa), dan how (bagaimana).Unsur-unsurini lebih sering dikenal sebagaiunsur5W+1H. Pada paragraf di atas dapat dijelaskan: Teks Berita 1: diawali dengan siapa. Teks Berita 2: diawali dengan apa.

Teks berita merupakan teks yang berisi tentang segala peristiwa yang terjadi di dunia. Teks berita biasanya disebarkan melalui berbagai media seperti radio, televisi, internet, situs web, ataupun media yang lainnya.

Unsur-unsur teks berita terdiri dari what (apa), who (siapa), where (dimana), when (kapan), why (mengapa), dan how (bagaimana). Unsur-unsur ini lebih sering dikenal sebagai unsur 5W+1H.

Pada paragraf di atas dapat dijelaskan:

Teks Berita 1: diawali dengan siapa.

Teks Berita 2: diawali dengan apa.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam penyusunan teks berita mencakup 5W dan 1 H. Berdasarkan unsur-unsur tersebut, sebutkan secara berurut lima unsur yang terdapat dalam teks berita di atas!

4

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia