Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah kutipan resensi berikut!


Resensi 1
Buku yang dikarang oleh Drs. Madyo Wratsongko, M. M. dan rekannya dr. Sagiran, M. Kes., yang berjudul Mukjizat Gerakan Salat ini membeberkan rahasia Allah Swt. yaitu tentang mukjizat gerakan salat yang berguna untuk pencegahan dan pengobatan penyakit. Dengan membaca buku ini pembaca dapat mengetahui bahwa gerakan salat itu berguna dan dapat menghindarkan penyakit sistem saraf, penyakit aliran darah, dan penyakit dari dalam tubuh lainnya. Penulis menggunakan bahasa yang sangat mudah dipahami oleh pembaca karena bahasanya yang sederhana.

Sumber: https://nitaadiyati.wordpress.com, dengan pengubahan

Resensi 2
Buku yang berjudul Aktifkan Otak Kanan dengan Salat ini membahas tentang cara yang bersifat religius dan diyakini mampu melejitkan potensi otak kanan seseorang, yakni salat. Dengan membaca buku ini, pembaca dapat mengetahui bagaimana cara mengaktifkan otak kanan dengan salat, sekaligus memaksimalkan peran otak kanan dalam keseharian dan kesuksesan. Cara penyampaian penulis dalam buku ini sangat jelas, diperkuat dengan dalil-dalil AI-Qur'an, riwayat/kisah nabi tentang salat, serta hadis Rasulullah Saw.

Sumber: https://nitaadiyati.wordpress.com, dengan pengubahanspace 

Perbedaan dari kedua kutipan resensi tersebut yaitu ...

Perbedaan dari kedua kutipan resensi tersebut yaitu ...space 

  1. Sentral cerita resensi 1 digambarkan dengan jelas, sedangkan sentral cerita resensi 2 hanya sekilas.space 

  2. Resensi 1 berisi tentang salat, sedangkan resensi 2 berisi tentang riwayat atau kisah para nabi.space 

  3. Resensi 1 membahas salat untuk pencegahan dan pengobatan penyakit, sedangkan resensi 2 membahas salat sebagai cara melejitkan potensi otak kanan.space 

  4. Dalam resensi 1, penulis buku tidak disebutkan, sedangkan pada resensi 2 nama penulis buku disebutkan.space 

  5. Buku dalam resensi 1 diperkuat dengan dalil-dalil AI-Qur'an, sedangkan resensi 2 bahasanya sederhana.space 

Iklan

Y. Kretiyanto

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni STKIP PGRI Ponorogo

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.space 

Iklan

Pembahasan

Secara umum, resensi dapat diartikan sebagai ulasan, tanggapan, penilaian, dan apresiasi seseorang terhadap sebuah buku. Pada resensi 1 dan resensi 2 sama-sama membahas tentang keajaiban salat. Namun, pada resensi 1 menjelaskan tentangmukjizat gerakan salat yang berguna untuk pencegahan dan pengobatan penyakit, sedangkan pada resensi 2 menjelaskan tentang salat yangmampu melejitkan potensi otak kanan seseorang. Oleh karena itu, perbedaan dari kedua kutipan resensi tersebut yaitu resensi 1 membahas salat untuk pencegahan dan pengobatan penyakit, sedangkan resensi 2 membahas salat sebagai cara melejitkan potensi otak kanan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C .

Secara umum, resensi dapat diartikan sebagai ulasan, tanggapan, penilaian, dan apresiasi seseorang terhadap sebuah buku.

Pada resensi 1 dan resensi 2 sama-sama membahas tentang keajaiban salat. Namun, pada resensi 1 menjelaskan tentang mukjizat gerakan salat yang berguna untuk pencegahan dan pengobatan penyakit, sedangkan pada resensi 2 menjelaskan tentang salat yang mampu melejitkan potensi otak kanan seseorang.

Oleh karena itu, perbedaan dari kedua kutipan resensi tersebut yaitu resensi 1 membahas salat untuk pencegahan dan pengobatan penyakit, sedangkan resensi 2 membahas salat sebagai cara melejitkan potensi otak kanan.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

85

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kelebihan buku yang terdapat dalam kutipan resensi buku tersebut terdapat dalam kalimat ....

32

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia