Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perbedaan angka kelahiran umum (GFR) dengan angka kelahiran kasar (CBR) adalah ....

Perbedaan angka kelahiran umum (GFR) dengan angka kelahiran kasar (CBR) adalah ....space 

  1. bisa menggunakan konstanta 1.000

  2. GFR lebih bersifat kredibel dibanding CBR

  3. CBR lebih bersifat kredibel dibanding GFR

  4. GFR menggunakan jumlah bayi hidup di periode tertentu, CBR selama 1 tahunspace 

  5. GFR hanya melibatkan penduduk wanita usia produktif, CBR seluruh pendudukspace 

Iklan

A. Nurina

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Angka kelahiran umum disebut General fertility rate (GFR). Pembeda GFR denganangka kelahiran kasar (CBR) adalah pembaginya, Jika angka kelahiran kasar (CBR) menggunakan seluruh jumlah penduduk , baik laki-laki dan perempuan. Kalau angka kelahiran umum (GFR) ini lebih spesifik lagi, dengan menggunakan jumlah wanita usia produktif (15-49 tahun). Jadi, jawaban yang benar adalah E.

Angka kelahiran umum disebut General fertility rate (GFR). Pembeda GFR dengan angka kelahiran kasar (CBR) adalah pembaginya, Jika angka kelahiran kasar (CBR) menggunakan seluruh jumlah penduduk, baik laki-laki dan perempuan. Kalau angka kelahiran umum (GFR) ini lebih spesifik lagi, dengan menggunakan jumlah wanita usia produktif (15-49 tahun).space 

Jadi, jawaban yang benar adalah E.
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

19

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Faktor yang membedakan antara angka kelahiran umum dan angka kelahiran kasar adalah ….

10

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia