Cermati kalimat berikut!
Mimi Rasinah kecintaan pada tari topeng kuno menjadi inspirasi banyak orang.
Perbaikan susunan kalimat tersebut adalah....
A. Dwianto
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta
Kalimat efektif adalah kalimat yang mengungkapkan ide dan gagasan penulis yang di sampaikan kepada pendengar atau pembaca agar pembaca dan pendengar dapat menerima ide dan gagasan penulis atau pembicara dengan jelas.
Kalimat efektif tersusun berdasarkan oleh kaidah-kaidah yang berlaku, seperti unsur-unsur penting yang harus dimiliki pada setiap kalimat (subjek dan predikat); melihat ejaan bahasa Indonesia; dan cara memilih kata (diksi) yang tepat pada kalimat tersebut.
Kalimat pada soal di atas bukan kalimat efektif karena tidak memenuhi kejelasan makna dan struktur.
Dengan demikian, perbaikan susunan kalimat tersebut adalah sebagai berikut.
Mimi Rasinah yang memiliki kecintaan pada tari topeng kuno menjadi inspirasi banyak orang.
403
0.0 (0 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia