Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perang Puputan yang pernah pecah di Bali memiliki makna filosofis sebagai berikut…

Perang Puputan yang pernah pecah di Bali memiliki makna filosofis sebagai berikut…

  1. Perang sampai kalah

  2. Perang sampai menang

  3. Perang sambil bermain

  4. Perang sampai titik darah penghabisan

  5. Perang sampai mendapatkan tokoh superhero

Iklan

M. El

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dalam konteks tradisi perang masyarakat Bali, puputan diartikan sebagai sebuah peperangan sampai nyawa lepas atau tanggal dari badan. Dengan kata lain, perang puputan bisa diartikan sebagai perang sampai atau titik darah penghabisan.

dalam konteks tradisi perang masyarakat Bali, puputan diartikan sebagai sebuah peperangan sampai nyawa lepas atau tanggal dari badan. Dengan kata lain, perang puputan bisa diartikan sebagai perang sampai atau titik darah penghabisan.

Iklan

Pembahasan

Perang Puputan yang pernah pecah di Bali memiliki keunikan tersendiri. Hal ini terkait dengan kata Puputan yang berasal dari kata puput, yang berarti terlepas dan tanggal. Jadi dalam konteks tradisi perang masyarakat Bali, puputan diartikan sebagai sebuah peperangan sampai nyawa lepas atau tanggal dari badan. Dengan kata lain, perang puputan bisa diartikan sebagai perang sampai atau titik darah penghabisan.

Perang Puputan yang pernah pecah di Bali memiliki keunikan tersendiri. Hal ini terkait dengan kata Puputan yang berasal dari kata puput, yang berarti terlepas dan tanggal. Jadi dalam konteks tradisi perang masyarakat Bali, puputan diartikan sebagai sebuah peperangan sampai nyawa lepas atau tanggal dari badan. Dengan kata lain, perang puputan bisa diartikan sebagai perang sampai atau titik darah penghabisan.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

16

Novelino Salempang

Jawabannya sangat tepat dengan kisi-kisi dan membantu di ujian, Terima kasih roboguru

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Siapakah sosok Gubernur Sulawesi Selatan yang mendukung langkah para pemuda untuk memperbanyak dan menyeberluaskan teks proklamasi ke seluruh pelosok Sulawesi?

35

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia