Iklan

Pertanyaan

Peranan sosiologi dalam membantu memecahkan masalah sosial...

Peranan sosiologi dalam membantu memecahkan masalah sosial...space space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

02

:

27

:

50

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Soal menanyakan mengenai kegunaan sosiologi dalam pemecahan masalah sosial. Sosiologimerupakan Ilmu kemasyarakatan, yang berkaitan denganperilaku sosial antara individu dengan individu, individu dengan kolompok, dan kelompok dengan kelompok. Ketika mempelajari masyarakat, sosiologi mencakup bagaiman a pola hubungan atau pola interaksi masyarakat itu sendiri, nilai dan norma dalam masyarakat, ataupun kebiasaan-kebiasaan masyarakat. Dan melihat gejala-gejala sosial yang mempengaruhi timbulnya fenomena sosial dalam kehidupan masyarakat. Karena sosiologi m emiliki beberapa fungsi seperti sosiologi berfungsi dalam penelitian sosial, pembangunan, perncanaan sosial dan pemecahan masalah sosial. Jika dianalisis pada peran sosiologi sebagai pemecahan masalah sosial, artinya sosiologidalam memandang suatu masalah sosial tidak berdasarkan pada benar atau salah. Artinya sosiologi melihat fenomena sosial secara keseluruhan. Dan melihat bahwa masalah sosial muncul karena adanya gejala-gejala dalam kehidupan masyarakat diakibatkan adanya hubungan sosial yang mempengaruhinya. Seperti sosiologi melihat interaksi sosial yang terjadi di dalam masyarakat, kemudian mempelajari konflik sosial dan cara mengatasinya , mempelajari dan m engamati perubahan sosial di masyarakat dan juga memberikan penjelasan kepada semua lapisan masyarakat bahwa setiap masyarakat memiliki keunikan dan perbedaan. Dapat kita ambil contoh pada fenomena tawuran. Melalui pandangan sosiologimasalah tawuran tersebut dapat dianalisis mengenai penyebab dari tawuran dan apa akibatnya bagi pelaku tawuran ataupun masyarakat sekitar. Hal ini menyimpulkan bahwa sebagai ilmu tentang masyarakat, sosiologi memiliki peranan besar dalam berbagai upaya pemecahan masalah sosial secara terperinci. Ilmu sosiologi juga memiliki berbagai metode sosial yang mampu menjadi penanggulangan masalah tersebut dan melihat faktor penyebab masalah itu terjadi.

Soal menanyakan mengenai kegunaan sosiologi dalam pemecahan masalah sosial.

Sosiologi merupakan Ilmu kemasyarakatan, yang berkaitan dengan  perilaku sosial antara individu dengan individu, individu dengan kolompok, dan kelompok dengan kelompok. Ketika mempelajari masyarakat, sosiologi mencakup bagaimana pola hubungan atau pola interaksi masyarakat itu sendiri, nilai dan norma dalam masyarakat, ataupun kebiasaan-kebiasaan masyarakat. Dan melihat gejala-gejala sosial yang mempengaruhi timbulnya fenomena sosial dalam kehidupan masyarakat. Karena sosiologi memiliki beberapa fungsi seperti sosiologi berfungsi dalam penelitian sosial, pembangunan, perncanaan sosial dan pemecahan masalah sosial. 

Jika dianalisis pada peran sosiologi sebagai pemecahan masalah sosial, artinya sosiologi dalam memandang suatu masalah sosial tidak berdasarkan pada benar atau salah. Artinya sosiologi melihat fenomena sosial secara keseluruhan.space spaceDan melihat bahwa masalah sosial muncul karena adanya gejala-gejala dalam kehidupan masyarakat diakibatkan adanya hubungan sosial yang mempengaruhinya.  Seperti sosiologi melihat interaksi sosial yang terjadi di dalam masyarakat, kemudian mempelajari konflik sosial dan cara mengatasinya, mempelajari dan mengamati perubahan sosial di masyarakat dan juga memberikan penjelasan kepada semua lapisan masyarakat bahwa setiap masyarakat memiliki keunikan dan perbedaan. 

Dapat kita ambil contoh pada fenomena tawuran. Melalui pandangan sosiologi masalah tawuran tersebut dapat dianalisis mengenai penyebab dari tawuran dan apa akibatnya bagi pelaku tawuran ataupun masyarakat sekitar.

Hal ini menyimpulkan bahwa sebagai ilmu tentang masyarakat, sosiologi memiliki peranan besar dalam berbagai upaya pemecahan masalah sosial secara terperinci. Ilmu sosiologi juga memiliki berbagai metode sosial yang mampu menjadi penanggulangan masalah tersebut dan melihat faktor penyebab masalah itu terjadi. space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Mega

Pembahasan terpotong

Iklan

Pertanyaan serupa

Akhir-akhir ini terjadi gejala kelompok sosial yang ajarannya menyimpang dari norma umum. Masih banyak anggota masyarakat yang terkecoh dan masuk dalam kelompok tersebut. Penelitian sosial dilakukan u...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia