Iklan

Iklan

Pertanyaan

Peranan pusat pertumbuhan suatu wilayah adalah ....

Peranan pusat pertumbuhan suatu wilayah adalah ....

  1. mengendalikan sistem pemerintahan

  2. menjadi pusat pelayanan bagi daerah sekitar

  3. menyediakan bahan pangan bagi seluruh penduduk desa

  4. menampung kelebihan penduduk dari daerah sekitar

  5. merangsang pertumbuhan perekonomian bagi daerah sekitar

Iklan

A. Aghnia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Bagian-bagian dari wilayah di permukaan bumi itu tidak tumbuh bersama-sama secara teratur, tetapi disengaja atau tidak disengaja ada bagian-bagian yang tumbuh dan maju atau berkembang lebih cepat dari bagian lain. Cepatnya pertumbuhan di tempat ini dapat menjadi pendorong bagi bagian lain yang tingkat pertumbuhannya kurang cepat. Secara umum fungsi pusat pertumbuhan, yaitu sebagai berikut. Memudahkan koordinasi dan pembinaan. Melihat perkembangan wilayah maju atau mundur. Meratakan pembangunan di seluruh wilayah. Sesuai dengan penjabaran di atas, maka jawaban yang tepat untuk peran pusat pertumbuhan adalah sebagai pusat pelayanan bagi daerah sekitar.

Bagian-bagian dari wilayah di permukaan bumi itu tidak tumbuh bersama-sama secara teratur, tetapi disengaja atau tidak disengaja ada bagian-bagian yang tumbuh dan maju atau berkembang lebih cepat dari bagian lain. Cepatnya pertumbuhan di tempat ini dapat menjadi pendorong bagi bagian lain yang tingkat pertumbuhannya kurang cepat.

Secara umum fungsi pusat pertumbuhan, yaitu sebagai berikut.

  • Memudahkan koordinasi dan pembinaan.
  • Melihat perkembangan wilayah maju atau mundur.
  • Meratakan pembangunan di seluruh wilayah.

Sesuai dengan penjabaran di atas, maka jawaban yang tepat untuk peran pusat pertumbuhan adalah sebagai pusat pelayanan bagi daerah sekitar.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

125

Nadya Fathiya Rabbani

Mudah dimengerti Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Arah pengembangan kota seperti pada gambar adalah ke arah nomor ....

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia