Iklan

Pertanyaan

Penyebab kemunduran Kerajaan Sriwijaya adalah …

Penyebab kemunduran Kerajaan Sriwijaya adalah …

  1. Sikap toleransi antara pemeluk agama Hindu dan Buddha

  2. raja-rajanya yang arif dan bijaksana

  3. bantuan dari kerajaan Singasari yang menjalin hubungan dengan kerajaan Melayu

  4. banyak kerajaan taklukan Sriwijaya yang melepaskan diri dari kekuasaannya.

  5. kerja sama dengan kerajaan Colamandala dari India

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

14

:

41

:

01

Klaim

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Faktor penyebab kemunduran Kerajaan Sriwijaya adalah sebagai berikut. Ada serangan dari pulau Jawa yaitu Raja Dharmawangsa menyerang Sriwijaya pada tahun 990 Masehi dengan mengirim banyak tentaranya. Adanya serangan dari Kerajaan Chola pada tahun 1023 Masehi, 1030 Masehi, dan 1068 Masehi. Mundurnya perekonomian dan perdagangan kerajaan Sriwijaya akibat Bandar-bandar penting melepaskan diri dari kerajaan Sriwijaya. Terdesaknya oleh perkembangan kerajaan Thai di Thailand. Pengaruh dari kerajaan Singosari yang menjalankan ekspedisi Pamalayu untuk menjalin hubungan dengan kerajaan Melayu di Jambi dengan tujuan mengepung kedudukan Sriwijaya. Ekspedisi Pamalayu mengakibatkan Kerajaan Sriwijaya kehilangan banyak daerah kekuasaannya karenamelepaskan diri dari kekuasaannya. Adanya serangan dari Kerajaan Majapahit pada tahun 1447. Raja Majapahit dipimpin oleh Adityawarman atas perintah Mahapatih Gajah Mada, mengirimkan tentaranya untuk menaklukan raja-raja di daerah Sumatera yang memberontak terhadap Majapahit, salah satunya ialah kerajaan Sriwijaya. Munculnya kerajaan Islam yakni Samudera Pasai yang berhasil mengambil alih pengaruh kerajaan Sriwijaya. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Faktor penyebab kemunduran Kerajaan Sriwijaya adalah sebagai berikut.

  1. Ada serangan dari pulau Jawa yaitu Raja Dharmawangsa menyerang Sriwijaya pada tahun 990 Masehi dengan mengirim banyak tentaranya.
  2. Adanya serangan dari Kerajaan Chola pada tahun 1023 Masehi, 1030 Masehi, dan 1068 Masehi.
  3. Mundurnya perekonomian dan perdagangan kerajaan Sriwijaya akibat Bandar-bandar penting melepaskan diri dari kerajaan Sriwijaya.
  4. Terdesaknya oleh perkembangan kerajaan Thai di Thailand.
  5. Pengaruh dari kerajaan Singosari yang menjalankan ekspedisi Pamalayu untuk menjalin hubungan dengan kerajaan Melayu di Jambi dengan tujuan mengepung kedudukan Sriwijaya. Ekspedisi Pamalayu mengakibatkan Kerajaan Sriwijaya kehilangan banyak daerah kekuasaannya karena melepaskan diri dari kekuasaannya. 
  6. Adanya serangan dari Kerajaan Majapahit pada tahun 1447. Raja Majapahit dipimpin oleh Adityawarman atas perintah Mahapatih Gajah Mada, mengirimkan tentaranya untuk menaklukan raja-raja di daerah Sumatera yang memberontak terhadap Majapahit, salah satunya ialah kerajaan Sriwijaya.
  7. Munculnya kerajaan Islam yakni Samudera Pasai yang berhasil mengambil alih pengaruh kerajaan Sriwijaya.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Kemunduran Kerajaan Sriwijaya terjadi pada masa pemerintahan....

7

4.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia