Iklan

Pertanyaan

Penyebab dari terbitnya matahari yang terlihat bergeser ke utara atau selatan pada waktu tertentu adalah ....

Penyebab dari terbitnya matahari yang terlihat bergeser ke utara atau selatan pada waktu tertentu adalah ....space 

  1. anomali rotasi bulanspace 

  2. sumbu rotasi bumi yang miring 23,5 derajatspace 

  3. revolusi bulan yang berbeda akibat perihelionspace 

  4. revolusi matahari yang berbeda akibat aphelionspace 

  5. revolusi planet lain yang menutupi cahaya matahari ke bumispace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

06

:

33

Iklan

A. Nurina

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah B.

jawaban yang benar adalah B.

Pembahasan

Matahari terlihat dari bumi saat terbit dan terbenam terkadang tidakpas di timur atau barat diakibatkan oleh sumbu rotasi bumi yang miring 23,5 derajat. Selain, mengakibatkan perbedaan musim, sumbu rotasi bumi yang tidak tegak lurusterhadap bidang orbit bumi terhadap matahari, sehingga kala bumi berputar akan berganti posisi mataharinya cenderung condong ke utara atau selatan. Jadi, jawaban yang benar adalah B.

Matahari terlihat dari bumi saat terbit dan terbenam terkadang tidak pas di timur atau barat diakibatkan oleh sumbu rotasi bumi yang miring 23,5 derajat. Selain, mengakibatkan perbedaan musim, sumbu rotasi bumi yang tidak tegak lurus terhadap bidang orbit bumi terhadap matahari, sehingga kala bumi berputar akan berganti posisi mataharinya cenderung condong ke utara atau selatan.space 

Jadi, jawaban yang benar adalah B.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Bilqis kirana Az zahra

Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!