Iklan

Pertanyaan

Penulisan alamat surat lamaran pekerjaan yang benar adalah ....

Penulisan alamat surat lamaran pekerjaan yang benar adalah ....space 

  1. Yth. Kepada Bagian Personalia PT Abadi
    Jalan Antariksa, Semarangspace 

  2. Kepada pemasang iklan pada harian kompas
    di jl. Antariksa,Smgspace 

  3. kepada Yth.Kepala Bagian Personalia PT Abadi
    Jalan Antariksa Smgspace 

  4. yth.pemasang iklan pada harian kompas
    di jl. Antariksa, Smg.space 

  5. kepada Yth.Kepala Bagian Personalia PT Abadi
    di JIn Antariksa, Smgspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

20

:

03

:

24

Klaim

Iklan

E. Iga

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sanata Dharma

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah pilihan A.

jawaban yang benar adalah pilihan A.space 

Pembahasan

Surat lamaran pekerjaan adalah surat yang berisi permohonan untuk bekerja di suatu lembaga, perusahaan, atau Perseoran Terbatas (PT), yang pada umumnya memiliki bagian-bagian berisi identitas diri, jasa yang dapat dilakukan, pendidikan, hingga keterangan keahlian, dan pengalaman. Beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam menulisalamat surat lamaran pekerjaan adalah sebagai berikut: Tidak memakai kata “Kepada”. Alamat sebaiknya tidak lebih dari 3 baris. Jabatan tidak boleh memakai jenis kelamin seperti Bapak atau Ibu. Penulisan “jalan” pada alamat tidak boleh disingkat. Tidak menggunakan titik pada masing-masing akhir barisnya. Berdasarkan beberapa hal yang harus diperhatikan dalam penulisan alamat surat lamaran pekerjaan tersebut, maka cara penulisan yang benar adalah: Yth. Kepada Bagian Personalia PT Abadi Jalan Antariksa, Semarang Dengan demikian, jawaban yang benar adalah pilihan A.

Surat lamaran pekerjaan adalah surat yang berisi permohonan untuk bekerja di suatu lembaga, perusahaan, atau Perseoran Terbatas (PT), yang pada umumnya memiliki bagian-bagian berisi identitas diri, jasa yang dapat dilakukan, pendidikan, hingga keterangan keahlian, dan pengalaman.

Beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam menulis alamat surat lamaran pekerjaan adalah sebagai berikut:

  1. Tidak memakai kata “Kepada”.
  2. Alamat sebaiknya tidak lebih dari 3 baris.
  3. Jabatan tidak boleh memakai jenis kelamin seperti Bapak atau Ibu.
  4. Penulisan “jalan” pada alamat tidak boleh disingkat.
  5. Tidak menggunakan titik pada masing-masing akhir barisnya.

Berdasarkan beberapa hal yang harus diperhatikan dalam penulisan alamat surat lamaran pekerjaan tersebut, maka cara penulisan yang benar adalah:
Yth. Kepada Bagian Personalia PT Abadi
Jalan Antariksa, Semarang

Dengan demikian, jawaban yang benar adalah pilihan A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

272

WardatulJannah

Ini yang aku cari! Mudah dimengerti

Jumi Anti

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Penulisan alamat surat yang benar adalah ....

55

4.1

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia