Iklan

Pertanyaan

Peningkatan kadar karbon monoksida di udara dapat menyebabkan kerugian karena….

Peningkatan kadar karbon monoksida di udara dapat menyebabkan kerugian karena….

  1. memicu pembentukan asbut

  2. menyebabkan pemanasan global

  3. menganggu fungsi hemoglobin

  4. menganggu pernapasan

  5. menimbulkan hujan asam

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

02

:

36

:

50

Iklan

A. Ratna

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Fungsi hemoglobin adalah mengikat oksigen dalam darah. Jika kadar CO di udara meningkat maka akan menganggu fungsi hemoglobin dalam mengikat oksigen. Hal ini dikarenakan daya ikat hemoglobin terhadap CO lebih besar daripada daya ikat hemoglobin terhadap oksigen. Akibatnya oksigen yang akan dikirim ke seluruh tubuh tergantikan CO sehingga menyebabkan kerja sistem dalam tubuh terganggu dan bahkan dapat menyebabkan kematian.

Fungsi hemoglobin adalah mengikat oksigen dalam darah. Jika kadar CO di udara meningkat maka akan menganggu fungsi hemoglobin dalam mengikat oksigen. Hal ini dikarenakan daya ikat hemoglobin terhadap CO lebih besar daripada daya ikat hemoglobin terhadap oksigen. Akibatnya oksigen yang akan dikirim ke seluruh tubuh tergantikan CO sehingga menyebabkan kerja sistem dalam tubuh terganggu dan bahkan dapat menyebabkan kematian.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!