Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks berikut!


(1) Keluarga Ervina sangat menggemari makanan laut. (2) Hari Minggu, Ervina menemani ibunya ke pasar. (3) Mereka membeli udang, kepiting, cumi-cumi dan ikan.undefined 

Penggunaan tanda baca pada kalimat ketiga teks tersebut salah karena ....

Penggunaan tanda baca pada kalimat ketiga teks tersebut salah karena .... 

  1. tanda baca hubung (-) tidak diperlukanundefined 

  2. terdapat tanda baca koma (,) setelah kepitingundefined 

  3. seharusnya terdapat tanda baca koma (,) setelah cumi-cumiundefined 

  4. seharusnya terdapat tanda baca titik dua (:) setelah membeliundefined 

Iklan

N. Juliana

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan C.

jawaban yang tepat adalah pilihan C.undefined 

Iklan

Pembahasan

Kalimat di atas termasuk salah satu contoh jenis teks deskripsi, yaitu jenis teks yang berisi penggambaran suatu objek, tempat, atau peristiwa tertentu yang dijelaskan secara jelas dan terperinci. Salah satu kaidah kebahasaan yang digunakan dalam teks deskripsi, yaitu adanya penggunaan tanda baca koma untuk memerinci suatu objek, tepat, atau peristiwa tertentu. Salah satu fungsi dari tanda baca koma adalah untuk memisahkan unsur-unsur dalam suatu perincian atau pembilangan. Penggunaan tanda baca pada kalimat ketiga yang berbunyi "Mereka membeli udang, kepiting, cumi-cumi dan ikan" salah karena setelah kata "cumi-cumi" tidak menggunakan tanda baca koma, seharusnya masih menggunakan tanda baca koma. Sehingga penulisannya menjadi " Mereka membeli udang, kepiting, cumi-cumi, dan ikan" . Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan C.

Kalimat di atas termasuk salah satu contoh jenis teks deskripsi, yaitu jenis teks yang berisi penggambaran suatu objek, tempat, atau peristiwa tertentu yang dijelaskan secara jelas dan terperinci.

Salah satu kaidah kebahasaan yang digunakan dalam teks deskripsi, yaitu adanya penggunaan tanda baca koma untuk memerinci suatu objek, tepat, atau peristiwa tertentu.

Salah satu fungsi dari tanda baca koma adalah untuk memisahkan unsur-unsur dalam suatu perincian atau pembilangan.

Penggunaan tanda baca pada kalimat ketiga yang berbunyi "Mereka membeli udang, kepiting, cumi-cumi dan ikan" salah karena setelah kata "cumi-cumi" tidak menggunakan tanda baca koma, seharusnya masih menggunakan tanda baca koma. Sehingga penulisannya menjadi "Mereka membeli udang, kepiting, cumi-cumi, dan ikan".


Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan C.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

31

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kesalahan penggunaan tanda baca pada teks tersebut ditandai dengan nomor ....

42

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia