Iklan

Pertanyaan

Penggunaan bahan bakar fosil seperti minyak bumi sebagai bahan bakar kendaraan dapat menyebabkan berbagai masalah dalam lingkungan. Pembakaran hidrokarbon sebagai kandungan utama minyak bumi, dapat menghasilkan polutan, salah satunya yang banyak digunakan sebagai bahan bakar adalah bensin. penggunaan converter katalitik pada sistem buangan kendaraan penggunaan EFI ( Elektronic Fuel Injection ) pada sistem bahan bakar penghijauan atau pembuatan taman kota penggunaan bahan bakar alternatif yang ramah lingkungan penambahan aditif TEL pada bensin Hal-hal yang dapat dilakukan untuk mengatasi dampak negatif pembakaran bensin adalah….

Penggunaan bahan bakar fosil seperti minyak bumi sebagai bahan bakar kendaraan dapat menyebabkan berbagai masalah dalam lingkungan. Pembakaran hidrokarbon sebagai kandungan utama minyak bumi, dapat menghasilkan polutan, salah satunya yang banyak digunakan sebagai bahan bakar adalah bensin.

  1. penggunaan converter katalitik pada sistem buangan kendaraan
  2. penggunaan EFI (Elektronic Fuel Injection) pada sistem bahan bakar
  3. penghijauan atau pembuatan taman kota
  4. penggunaan bahan bakar alternatif yang ramah lingkungan
  5. penambahan aditif TEL pada bensin

Hal-hal yang dapat dilakukan untuk mengatasi dampak negatif pembakaran bensin adalah….

  1. 1, 2, 3, dan 4

  2. 1, 2, 3, dan 5

  3. 1, 2, 4, dan 5

  4. 1, 3, 4, dan 5

  5. 2, 3, 4, dan 5

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

14

:

10

:

25

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Hal-hal yang dapat dilakukan untuk mengurang dampak negatif dari pembakaran bensin: menggunakan converter katalis pada gas buang kendaraan Katalis oksidasi berfungsi mengubah senyawa hidrokarbon yang tidak terbakar di ruang bakar dan karbon monoksida menjadi gas karbon dioksida dan uap air. Caranya dengan mengalirkan gas oksigen ke dalam katalitik konverter sehingga sisa senyawa hidrokarbon dan karbon monoksida akan bereaksi dengan gas oksigen. menggunakan EFI pada sistem bahan bakar Sistem EFI ( Electronic Fuel Injection ) atau jika pada sepeda motor istilahnya adalah PGM-FI, sebuah teknologi yang dirancang untuk melakukan penyemprotan bahan bakar dengan jumlah dan waktu yang ditentukan sesuai dengan kondisi kerja mesin. Penghijauan berfungsi untuk mengurangi jumlah karbon dioksida di udara karena tumbuhan hijau akan mengubah karbondioksida menjadi oksigen. Mengganti bahan bakar alternatif yang ramah lingkungan, misalnya biogas atau bioetanol, yang sedikt menimbulkan polusi. Menambahkan zat aditif bensin yang ramah lingkungan, misalnya MTBE (metil tersier butil eter). Zat aditif TEL tidak baik bagi lingkungan karena mengandung timbal (Pb) yang berbahaya bagi pernapasan.

Hal-hal yang dapat dilakukan untuk mengurang dampak negatif dari pembakaran bensin:

  • menggunakan converter katalis pada gas buang kendaraan

Katalis oksidasi berfungsi mengubah senyawa hidrokarbon yang tidak terbakar di ruang bakar dan karbon monoksida menjadi gas karbon dioksida dan uap air. Caranya dengan mengalirkan gas oksigen ke dalam katalitik konverter sehingga sisa senyawa hidrokarbon dan karbon monoksida akan bereaksi dengan gas oksigen.

  • menggunakan EFI pada sistem bahan bakar

Sistem EFI (Electronic Fuel Injection) atau jika pada sepeda motor istilahnya adalah PGM-FI, sebuah teknologi yang dirancang untuk melakukan penyemprotan bahan bakar dengan jumlah dan waktu yang ditentukan sesuai dengan kondisi kerja mesin.

  • Penghijauan berfungsi untuk mengurangi jumlah karbon dioksida di udara karena tumbuhan hijau akan mengubah karbondioksida menjadi oksigen.
  • Mengganti bahan bakar alternatif yang ramah lingkungan, misalnya biogas atau bioetanol, yang sedikt menimbulkan polusi.
  • Menambahkan zat aditif  bensin yang ramah lingkungan, misalnya MTBE (metil tersier butil eter). Zat aditif TEL tidak baik bagi lingkungan karena mengandung timbal (Pb) yang berbahaya bagi pernapasan.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Jasmine Kayla Rahmah

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!