Iklan

Iklan

Pertanyaan

Banyak warga membuang sampah di sungai.

Bencana banjir sering terjadi ketika musim hujan tiba.space 

Penggabungan kedua kalimat tersebut sesuai dengan menggunakan kata hubung akibatnya adalah ......

Penggabungan kedua kalimat tersebut sesuai dengan menggunakan kata hubung akibatnya adalah ......space 

  1. Akibatnya, banyak warga membuang sampah di sungai. Bencana banjir sering terjadi ketika musim hujan tiba.space 

  2. Banyak warga membuang sampah di sungai, akibatnya bencana banjir sering terjadi ketika musim hujan tiba.space 

  3. Bencana banjir sering terjadi ketika musim hujan tiba. Akibatnya, banyak warga membuang sampah di sungai.space 

  4. Akibatnya, bencana banjir sering terjadi ketika musim hujan karena banyak warga membuang sampah di sungai. space 

  5. Banyak warga membuang sampah di sungai. Akibatnya, bencana banjir sering terjadi ketika musim hujan tiba.space 

Iklan

A. Pusporini

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan B.

jawaban yang tepat adalah pilihan B.space 

Iklan

Pembahasan

Konjungsi atau kata penghubung adalah kata tugas yang fungsinya menghubungkan antarklausa, antarkalimat, dan antarparagraf. Penggabungan kedua kalimat tersebut sesuai dengan menggunakan kata hubung akibatnya adalah "Banyak warga membuang sampah di sungai, akibatnya bencana banjir sering terjadi ketika musim hujan tiba." Hal itu karena konjungsi akibatnya merupakan konjungsi intrakalimat yang bermakna kausatif. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Konjungsi atau kata penghubung adalah kata tugas yang fungsinya menghubungkan antarklausa, antarkalimat, dan antarparagraf.

Penggabungan kedua kalimat tersebut sesuai dengan menggunakan kata hubung akibatnya adalah "Banyak warga membuang sampah di sungai, akibatnya bencana banjir sering terjadi ketika musim hujan tiba." Hal itu karena konjungsi akibatnya merupakan konjungsi intrakalimat yang bermakna kausatif.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

indy alya

Makasih ❤️ Mudah dimengerti Pembahasan lengkap banget

Iska Rahma Putri

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Peristiwa yang menunjukkan urutan peristiwa berdasarkan kausal ditandai keterangan ...

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia