Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pengeluaran secara nyata/aktual, biaya perolehan, dan penyusutan serta biaya-biaya lain yang berhubungan dengan masalah pembukuan, termasuk ke dalam konsep biaya ….

Pengeluaran secara nyata/aktual, biaya perolehan, dan penyusutan serta biaya-biaya lain yang berhubungan dengan masalah pembukuan, termasuk ke dalam konsep biaya …. space 

  1. ekonomi space 

  2. akuntansi space 

  3. produksi space 

  4. alternatif space 

  5. alokasi space 

Iklan

S. Sumiati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang sesuai adalah B.

jawaban yang sesuai adalah B.space  

Iklan

Pembahasan

Biaya akuntansi adalah biaya eksplisit yang diperlukan untuk menjalankan bisnis. Ini mencakup biaya produksi, pembayaran sewa, biaya pemasaran dan penggajian. Biaya eksplisit memiliki nilai moneter dan mudah diidentifikasi pada buku besar pembukuan dan tersaji dalam laporan laba rugi. Dalam laporan keuangan perusahaan, akuntan hanya memperhitungkan biaya akuntansi. Biaya akuntansi bisa disebut juga sebagai biaya eksplisit, yaitu biaya yang dikeluarkan secara nyata oleh perusahaan untuk kegiatan operasional perusahaan, dimana nilai moneternya digunakan untuk mengidentifikasi laba bersih perusahaan. Jadi, jawaban yang sesuai adalah B.

Biaya akuntansi adalah biaya eksplisit yang diperlukan untuk menjalankan bisnis. Ini mencakup biaya produksi, pembayaran sewa, biaya pemasaran dan penggajian. Biaya eksplisit memiliki nilai moneter dan mudah diidentifikasi pada buku besar pembukuan dan tersaji dalam laporan laba rugi. Dalam laporan keuangan perusahaan, akuntan hanya memperhitungkan biaya akuntansi.

Biaya akuntansi bisa disebut juga sebagai biaya eksplisit, yaitu biaya yang dikeluarkan secara nyata oleh perusahaan untuk kegiatan operasional perusahaan, dimana nilai moneternya digunakan untuk mengidentifikasi laba bersih perusahaan.

Jadi, jawaban yang sesuai adalah B.space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Upah pegawai administrasi termasuk ke dalam ....

29

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia