Iklan

Iklan

Pertanyaan

Penelitian metode eksperimen memerlukanpengumpulan data kuantitatif. Fungsi data kuantitatif dalam jenis penelitianini adalah ....

Penelitian metode eksperimen memerlukan pengumpulan data kuantitatif. Fungsi data kuantitatif dalam jenis penelitian ini adalah ....space

  1. meningkatkan kualitas data penelitian

  2. menambah nilai konten penelitian

  3. menentukan perbandingan dengan jelas

  4. mempermudah memperoleh data

  5. mempercepat proses penelitian

Iklan

H. Argi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Iklan

Pembahasan

Penelitian eksperimen sering diartikan sebagai penelitian percobaan, yaitu perlakuan khusus secara sengaja agar memperoleh suatu hasil. Hasil percobaan menujukkan respons aktual dan hubungan sebab akibat antar aspek. Dalam penelitian eksperimen dibutuhkan pengumpulan data kuantitatif. Pengumpulan data dengan kuantitatif berfungsi untuk memudahkan melakukan perbandingan sampel kontrol dan sampel eksperimen, sehingga hasil perbandingannya jelas. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Penelitian eksperimen sering diartikan sebagai penelitian percobaan, yaitu perlakuan khusus secara sengaja agar memperoleh suatu hasil. Hasil percobaan menujukkan respons aktual dan hubungan sebab akibat antar aspek. Dalam penelitian eksperimen dibutuhkan pengumpulan data kuantitatif. Pengumpulan data dengan kuantitatif berfungsi untuk memudahkan melakukan perbandingan sampel kontrol dan sampel eksperimen, sehingga hasil perbandingannya jelas.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini yang merupakan kelebihan dari penelitian eksperimen yaitu ….

6

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia