Iklan

Pertanyaan

Peneliti hendak meneliti dengan judul Hubungan Minat belajar Dan membaca terhadap hasil prestasi belajar siswa maka rumusan permasalahan yang tepat adalah ....

Peneliti hendak meneliti dengan judul Hubungan Minat belajar Dan membaca terhadap hasil prestasi belajar siswa maka rumusan permasalahan yang tepat adalah ....

  1. Apakah membaca dapat memberikan hasil efektif ?

  2. Kapan minat baca akan memengaruhi prestasi siswa ?

  3. Siapakah yang mencetuskan minat baca akan memengaruhi prestasi siswa ?

  4. Bagaimana hubungan antara minat membaca terhadap hasil prestasi siswa ?

  5. Adakah keinginan untuk siswa memperbaiki prestasi belajar melalui minat baca?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

38

:

39

Iklan

M. Aulia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

tujuan penelitiannya adalah untuk menjelaskan interaksi sosial yang berlangsung di antara minat belajar siswa dan hasil prestasi yang terbentuk. Penelitian ini juga ditujukan untuk membuktikan ada atau tidaknya hubungan antara variabel minat membaca dan hasil belajar. Maka pertanyaan yang sesuai adalah Bagaimana hubungan antara minat membaca terhadap hasil prestasi siswa ? . jadi jawaban yang benar adalah D.

tujuan penelitiannya adalah untuk menjelaskan interaksi sosial yang berlangsung di antara minat belajar siswa dan hasil prestasi yang terbentuk. Penelitian ini juga ditujukan untuk membuktikan ada atau tidaknya hubungan antara variabel minat membaca dan hasil belajar. Maka pertanyaan yang sesuai adalah Bagaimana hubungan antara minat membaca terhadap hasil prestasi siswa ?. jadi jawaban yang benar adalah D. 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!