Iklan

Pertanyaan

Pendapatan per kapita tidak dapat secara mutlak digunakan untuk mengukur tingkat kemakmuran suatu negara karena ....

Pendapatan per kapita tidak dapat secara mutlak digunakan untuk mengukur tingkat kemakmuran suatu negara karena .... space 

  1. banyak negara yang pendapatan per kapitanya tinggi, tetapi banyak penduduknya yang masih miskin absolut space 

  2. pendapatan per kapita adalah PDB dibagi dengan jumlah penduduk tetapi angka itu tidak menunjukkan pemerataan pendapatan space 

  3. dalam pendapatan per kapita yang ditekankan adalah jumlah ekspor sedang jumlah impor tidak diperhatikan space 

  4. pada perhitungan pendapatan per kapita banyak pendapatan yang tidak masuk di Biro Pusat Statistik space 

  5. perhitungan pendapatan per kapita tidak didasarkan data yang akurat space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

06

:

05

:

51

Iklan

S. Sumiati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

jawaban yang tepat adalah pilihan A. space

Pembahasan

Jawaban yang tepat untuk pertanyaan tersebut adalah A. Pendapatan per kapita adalah pendapatan rata-rata suatu negara. Pendapatan per kapita dihitung dengan cara membagi pendapatan nasional suatu negara dengan jumlah penduduknya. Meskipun secara perhitungan pendapatan per kapita dilakukan merata namun kenyataannya pendapatan per kapita tidak dapat secara mutlak digunakan untuk mengukur tingkat kemakmuran suatu negara karena tidak dapat secara mutlak digunakan untuk mengukur tingkat kemakmuran suatu negara. Bisa saja pendapatan orang kaya di negara tersebut 50 kali lipat dari penduduk negara tersebut, namun karena perhitungannya dibagi rata maka seolah-olah tinggi, padahal kenyataannya tidak demikian. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Jawaban yang tepat untuk pertanyaan tersebut adalah A.

Pendapatan per kapita adalah pendapatan rata-rata suatu negara. Pendapatan per kapita dihitung dengan cara membagi pendapatan nasional suatu negara dengan jumlah penduduknya. Meskipun secara perhitungan pendapatan per kapita dilakukan merata namun kenyataannya pendapatan per kapita tidak dapat secara mutlak digunakan untuk mengukur tingkat kemakmuran suatu negara karena tidak dapat secara mutlak digunakan untuk mengukur tingkat kemakmuran suatu negara. Bisa saja pendapatan orang kaya di negara tersebut 50 kali lipat dari penduduk negara tersebut, namun karena perhitungannya dibagi rata maka seolah-olah tinggi, padahal kenyataannya tidak demikian.

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A. space

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Siska Maharani

Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!