Iklan

Iklan

Pertanyaan

Penangkapan ikan secara berlebihan ( overfishing ) termasuk permasalahan serius. Tindakan yang dapat mencegah aktivitas tersebut adalah ....

Penangkapan ikan secara berlebihan (overfishing) termasuk permasalahan serius. Tindakan yang dapat mencegah aktivitas tersebut adalah ....

  1. mengimpor ikan dari negara lain untuk menambah kuota kebutuhan konsumsi dalam negeri

  2. melakukan kerja sama pengelolaan ekosistem perairan laut dengan negara maritim lainnya

  3. menindak tegas pelaku penangkapan ikan yang berlebihan sesuai peraturan yang berlakuundefined

  4. meningkatkan harga ikan tangkapan di pasaran sehingga daya beli masyarakat menurun

  5. menaikkan harga beli ikan dari nelayan sehingga kesejahteraan nelayan terjamin

Iklan

S. Fauziyah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C

jawaban yang tepat adalah C

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Overfishing adalah penangkapan ikan secara berlebihan, melebihi kemampuan populasi ikan untuk meningkatkan kembali jumlahnya, sehingga menyebabkan stok ikan berkurang. Dampak negatif kegiatan penangkapan ikan secara berlebihan adalah sebagai berikut. Penangkapan menggunakan pukat harimau dan cantrang. Ini akan menyebabkan pengurangan ikan yang lebih cepat kemampuan meningkatkan kembali jumlah atau stok populasi ikan. Bila berkelanjutan penangkapan berlebihan akan menyebabkan kepunahan ikan. Penangkapan ikan berlebihan memiliki dampak serius pada lautan. Hal ini tidak hanya menyebabkan kepunahan spesies ikan, tetapi juga mengancam spesies hewan laut lainnya yang bergantung pada ikan untuk bertahan hidup, seperti penyu dan burung laut. Kerusakan yang disebabkan oleh penangkapan ikan yang berlebihan dapat merusak lingkungan dengan terganggunya rantai makanan di laut, serta akan merugikan nelayan dengan mengurangi jumlah ikan yang ada. Penangkapan ikan berlebihan dapat disebabkan oleh penangkapan ikan tanpa ijin atau melanggar hukum (illegal fishing), misalnya menggunakan alat tangkap ikan yang dilarang seperti pukat harimau atau penangkapan oleh kapal asing tanpa ijin. Hal tersebut dapat diatasi dengan menindak tegas pelaku penangkapan ikan yang berlebihan sesuaiperaturan yang berlaku. Jadi, jawaban yang tepat adalah C

Overfishing adalah penangkapan ikan secara berlebihan, melebihi kemampuan populasi ikan untuk meningkatkan kembali jumlahnya, sehingga menyebabkan stok ikan berkurang. Dampak negatif kegiatan penangkapan ikan secara berlebihan adalah sebagai berikut.

  1. Penangkapan menggunakan pukat harimau dan cantrang. Ini akan menyebabkan pengurangan ikan yang lebih cepat kemampuan meningkatkan kembali jumlah atau stok populasi ikan. Bila berkelanjutan penangkapan berlebihan akan menyebabkan kepunahan ikan.
  2. Penangkapan ikan berlebihan memiliki dampak serius pada lautan. Hal ini tidak hanya menyebabkan kepunahan spesies ikan, tetapi juga mengancam spesies hewan laut lainnya yang bergantung pada ikan untuk bertahan hidup, seperti penyu dan burung laut.
  3. Kerusakan yang disebabkan oleh penangkapan ikan yang berlebihan dapat merusak lingkungan dengan terganggunya rantai makanan di laut, serta akan merugikan nelayan dengan mengurangi jumlah ikan yang ada.

Penangkapan ikan berlebihan dapat disebabkan oleh penangkapan ikan tanpa ijin atau melanggar hukum (illegal fishing), misalnya menggunakan alat tangkap ikan yang dilarang seperti pukat harimau atau penangkapan oleh kapal asing tanpa ijin. Hal tersebut dapat diatasi dengan menindak tegas pelaku penangkapan ikan yang berlebihan sesuai peraturan yang berlaku.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan ekoregion laut Indonesia berikut. Ekoregion Laut Jawa Ekoregion Laut Sulawesi Ekoregion Selat Karimata Ekoregion Teluk Tomini Ekoregion yang memiliki cekungan sedimen de...

42

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia