Iklan

Pertanyaan

Pemuaian benda dipengaruhi oleh jenis benda. Jenis benda dinyatakan sebagai nilai yang dinamakan .... . Koefisien ini ada tiga jenis, yaitu koefisien muai .... dinotasikan α , koefisien .... dinotasikan β , dan .... dinotasikan γ . Ketiga koefisien ini memenuhi hubungan: γ = .... β = .... α Beberapa contoh nilai α dan γ benda dapat dituliskan pada Tabel berikut. Lengkapi tabel tersebut. Tabel Data pemuaian benda Benda Koefisien Muai Panjang ( l ∘ C ) Benda Koefisien Muai Volume ( l ∘ C ) Kaca 0 , 9 × 1 0 − 5 Alkohol Platina Aseton Baja Air raksa Aluminium Air 4 , 4 × 1 0 − 4 Tembaga Gliserin Kuningan Bensin Intan Udara

Pemuaian benda dipengaruhi oleh jenis benda. Jenis benda dinyatakan sebagai nilai yang dinamakan .... . Koefisien ini ada tiga jenis, yaitu koefisien muai .... dinotasikan , koefisien .... dinotasikan , dan .... dinotasikan .

Ketiga koefisien ini memenuhi hubungan: 

Beberapa contoh nilai  dan  benda dapat dituliskan pada Tabel berikut. Lengkapi tabel tersebut.

Tabel Data pemuaian benda

Benda Koefisien Muai Panjang () Benda Koefisien Muai Volume ()
Kaca Alkohol  
Platina   Aseton  
Baja   Air raksa  
Aluminium   Air
Tembaga   Gliserin  
Kuningan   Bensin  
Intan   Udara  

 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

01

:

12

:

12

Iklan

I. Nur

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Telkom University

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pemuaian benda dipengaruhi oleh jenis benda. Jenis benda dinyatakan sebagai nilai yang dinamakan koefisien . Koefisien ini ada tiga jenis, yaitu koefisien muai panjan gdinotasikan α , koefisien muai luas dinotasikan β , dan koefisien muai volume dinotasikan γ . Rumus Pemuaian Panjang △ L = L 0 ​ ⋅ α ⋅ △ T Rumus Pemuaian Luas △ A β ​ = = ​ A 0 ​ ⋅ β ⋅ △ T 2 α ​ Rumus Pemuaian Volume △ V γ ​ = = ​ V 0 ​ ⋅ γ ⋅ △ T 3 α ​ Ketiga koefisien ini memenuhi hubungan: γ = 3 α , β = 2 α Tabel dapat dilengkapi dengan data berikut. Tabel Data pemuaian benda Benda Koefisien Muai Panjang ( l ∘ C ) Benda Koefisien Muai Volume ( l ∘ C ) Kaca 0 , 9 × 1 0 − 5 Alkohol 1 , 1 × 1 0 − 4 Platina 0 , 9 × 1 0 − 5 Aseton 1 , 5 × 1 0 − 4 Baja 1 , 1 × 1 0 − 5 Air raksa 1 , 8 × 1 0 − 4 Aluminium 2 , 5 × 1 0 − 5 Air 4 , 4 × 1 0 − 4 Tembaga 1 , 7 × 1 0 − 5 Gliserin 5 , 3 × 1 0 − 4 Kuningan 1 , 9 × 1 0 − 5 Bensin 9 , 5 × 1 0 − 4 Intan 0 , 12 × 1 0 − 5 Udara 36 , 7 × 1 0 − 4

Pemuaian benda dipengaruhi oleh jenis benda. Jenis benda dinyatakan sebagai nilai yang dinamakan koefisien. Koefisien ini ada tiga jenis, yaitu koefisien muai panjang dinotasikan , koefisien muai luas dinotasikan , dan koefisien muai volume dinotasikan .

Rumus Pemuaian Panjang

Rumus Pemuaian Luas

Rumus Pemuaian Volume

Ketiga koefisien ini memenuhi hubungan: 

Tabel dapat dilengkapi dengan data berikut.

Tabel Data pemuaian benda

Benda Koefisien Muai Panjang () Benda Koefisien Muai Volume ()
Kaca Alkohol
Platina Aseton
Baja Air raksa
Aluminium Air
Tembaga Gliserin
Kuningan Bensin
Intan Udara

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!