Iklan

Pertanyaan

Pemerintah melalui Kementrian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif baru – baru ini meluncurkan program "Beli Kreatif Danau Toba" sebagai upaya memajukan UMKM di sekitar objek wisata Danau Toba yang merupakan destinasi wisata super prioritas. Program ini terdiri dari dua kegiatan utama yakni pelatihan pelaku UMKM terpilih serta pameran fesyen, kriya dan kuliner dari Sumatra Utara. Implikasi dari program tersebut adalah ….

Pemerintah melalui Kementrian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif baru – baru ini meluncurkan program "Beli Kreatif Danau Toba" sebagai upaya memajukan UMKM di sekitar objek wisata Danau Toba yang merupakan destinasi wisata super prioritas. Program ini terdiri dari dua kegiatan utama yakni pelatihan pelaku UMKM terpilih serta pameran fesyen, kriya dan kuliner dari Sumatra Utara. Implikasi dari program tersebut adalah …. 

  1. ekonomi kreatif lebih maju di tangan UMKMundefined 

  2. mengenalkan Danau Toba sebagai objek wisataundefined 

  3. UMKM mendapat suntikan dana dari pemerintah agar berkembangundefined 

  4. pariwisata alam sekaligus memperkenalkan produk budaya Indonesiaundefined 

  5. masyarakat mendapatkan penghasilan tambahan sebagai pemandu wisataundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

04

:

03

:

33

Klaim

Iklan

W. Azahra

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space

Pembahasan

Kegiatan pariwisata memiliki dampak ganda (multiplier effect) bagi ekonomi masyarakat lokal, salah satunya melalui penjualan cinderamata khas dari daerah destinasi wisata yang merupakan produk budaya (fesyen, kriya dan kuliner). Cinderamata umumnya diproduksi oleh masyarakat lokal melalui industri kecil yang disebut UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah). Danau Toba yang merupakan objek wisata alam juga sekaligus memperkenalkan budaya khas Sumatra Utara, khususnya ke dunia internasional karena Danau Toba merupakan destinasi wisata super prioritas. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Kegiatan pariwisata memiliki dampak ganda (multiplier effect) bagi ekonomi masyarakat lokal, salah satunya melalui penjualan cinderamata khas dari daerah destinasi wisata yang merupakan produk budaya (fesyen, kriya dan kuliner). Cinderamata umumnya diproduksi oleh masyarakat lokal melalui industri kecil yang disebut UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah). Danau Toba yang merupakan objek wisata alam juga sekaligus memperkenalkan budaya khas Sumatra Utara, khususnya ke dunia internasional karena Danau Toba merupakan destinasi wisata super prioritas.undefined 

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan produk-produk berikut ini! batangan emas bermotif batik mebel rumah tangga dari kayu jati lagu pop dengan unsur gamelan Jawa produk coklat dari buah kakao Produk budaya ...

11

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia