Iklan

Pertanyaan

Pemerintah melakukan penambahananggaran belanja. Pernyataan tersebut menggambarkan fungsi kebijakan fiskal yaitu meningkatkan . . . .

Pemerintah melakukan penambahan anggaran belanja. Pernyataan tersebut menggambarkan fungsi kebijakan fiskal yaitu meningkatkan . . . . 

  1. hasil produksi barang maupun jasaspace

  2. pajak pertambahan nilai dari barang yang diproduksispace

  3. daya beli masyarakat terhadap barang mewahspace

  4. belanja pemerintah dalam APBN space

  5. konsumsi negaraspace

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

36

:

18

Klaim

Iklan

D. Ismawati

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Ketika belanja pemerintah mengalami peningkatan, maka pemerintah sedang memperbanyak konsumsi barang maupun jasa untuk medorong laju hasil produksi yang dilakukan perusahaan. Dengan terus memproduksi barang maupun jasa menandakan bahwa aktivitas produksi semakin meningkat, hal ini akan menguntungkan karyawan agar para karyawan tidak dirumahkan. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Ketika belanja pemerintah mengalami peningkatan, maka pemerintah sedang memperbanyak konsumsi barang maupun jasa untuk medorong laju hasil produksi yang dilakukan perusahaan. Dengan terus memproduksi barang maupun jasa menandakan bahwa aktivitas produksi semakin meningkat, hal ini akan menguntungkan karyawan agar para karyawan tidak dirumahkan.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut pernyataan-perrnyataan tentang kebijakan fiskal dan moneter. Melalui kebijakan fiskal pemerintah menaikkan tingkat pajak untuk mengurangi jumlah uang yang beredar. Ketika terjadi infl...

5

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia