Iklan

Pertanyaan

Pemerintah Indonesia dan Gerakan Aceh Merdeka sepakat untuk berdamai setelah terlibat konflik puluhan tahun yang merenggut hampir 15 ribu korban jiwa. Pemerintah melakukan upaya agar konflik tersebut tidak meluas dengan cara….

Pemerintah Indonesia dan Gerakan Aceh Merdeka sepakat untuk berdamai setelah terlibat konflik puluhan tahun yang merenggut hampir 15 ribu korban jiwa. Pemerintah melakukan upaya agar konflik tersebut tidak meluas dengan cara…. 

  1. perjanjian damai yang dicetuskan wakil presiden kala itu, Jusuf Kalla, ditandatangi di Helsinki, Finlandia, 15 Agustus 2005.

  2. penerjunan angkatan militer ke Aceh

  3. penumpasan gerakan separatis tersebut

  4. penelusuran faktor penyebab terjadinya gerakan pemberontakan 

  5. pencarian fakta sebelum melakukan pengadilan terhadap pelaku gerakan separatis

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

22

:

15

:

04

Klaim

Iklan

A. Ac

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Perjanjian damai yang dicetuskan Wakil Presiden kala itu, Jusuf Kalla, ditandatangi di Helsinki, Finlandia, 15 Agustus 2005. Indonesia diwakili Menteri Hukum dan HAM Hamid Awaludin. Sedangkan GAM mengutus Malik Mahmud Al Haytar untuk menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) tersebut. Sejumlah kesepakatan ditandatangani, yang intinya GAM mencabut tuntutan untuk memisahkan diri dari Indonesia. Sedangkan Pemerintah Indonesia memberi kebebasan kepada GAM untuk membentuk partai politik dalam rangka menjamin kehidupan berdemokrasi mereka. Indonesia juga sepakat untuk membebaskan tahanan GAM.

Perjanjian damai yang dicetuskan Wakil Presiden kala itu, Jusuf Kalla, ditandatangi di Helsinki, Finlandia, 15 Agustus 2005. Indonesia diwakili Menteri Hukum dan HAM Hamid Awaludin. Sedangkan GAM mengutus Malik Mahmud Al Haytar untuk menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) tersebut. Sejumlah kesepakatan ditandatangani, yang intinya GAM mencabut tuntutan untuk memisahkan diri dari Indonesia. Sedangkan Pemerintah Indonesia memberi kebebasan kepada GAM untuk membentuk partai politik dalam rangka menjamin kehidupan berdemokrasi mereka. Indonesia juga sepakat untuk membebaskan tahanan GAM.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Rosalinda Maria

Jawaban tidak sesuai Pembahasan tidak menjawab soal Pembahasan terpotong Pembahasan tidak lengkap

Iklan

Pertanyaan serupa

Agar dapat berfungsi efektif dalam menyelesaikan konflik, lembaga-lembaga konsiliasi melakukan upaya, yaitu....

2

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia