Iklan

Pertanyaan

Pemerintah berperan dalam kegiatan ekonomi sebagai produsen baja yaitu dengan mendirikan BUMN bernama ....

Pemerintah berperan dalam kegiatan ekonomi sebagai produsen baja yaitu dengan mendirikan BUMN bernama .... space space 

  1. PT Dirgantara Indonesia space space 

  2. PT Kereta Api Indonesia space space 

  3. PT Krakatau Steel space space 

  4. Perum Pegadaian space space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

06

:

59

:

50

Klaim

Iklan

M. Fitri

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah pilihan C.

jawaban yang benar adalah pilihan C. space space 

Pembahasan

Sebagai produsen, rumah tangga pemerintah berperan memproduksi barang atau jasa untuk memenuhi kepentingan publik. Produksi dilakukan oleh lembaga yang dimiliki pemerintah, yaitu BUMN. PT Krakatau Steel merupakan BUMNyang bergerak di bidang produksi baja. Perusahaan yang beroperasi di Cilegon, Banten ini mulanya dibentuk sebagai wujud pelaksanaan Proyek Baja Trikora yang diinisiasi oleh Presiden Soekarno pada tahun 1960 untuk memiliki pabrik baja yang mampu mendukung perkembangan industri nasional yang mandiri, bernilai tambah tinggi, dan berpengaruh bagi pembangunan ekonomi nasional. Jadi, jawaban yang benar adalah pilihan C.

Sebagai produsen, rumah tangga pemerintah berperan memproduksi barang atau jasa untuk memenuhi kepentingan publik. Produksi dilakukan oleh lembaga yang dimiliki pemerintah, yaitu BUMN.  PT Krakatau Steel merupakan BUMN yang bergerak di bidang produksi baja. Perusahaan yang beroperasi di Cilegon, Banten ini mulanya dibentuk sebagai wujud pelaksanaan Proyek Baja Trikora yang diinisiasi oleh Presiden Soekarno pada tahun 1960 untuk memiliki pabrik baja yang mampu mendukung perkembangan industri nasional yang mandiri, bernilai tambah tinggi, dan berpengaruh bagi pembangunan ekonomi nasional.

Jadi, jawaban yang benar adalah pilihan C. space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Amelinda Zafira Larasati

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Aida Wati

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Saat pandemi covid-19 terjadi di Indonesia, pemerintah mengalokasikan dana APBN yang tidak terlalu mendesak sebagai dana penanggulangan wabah. Peran rumah tangga pemerintah berdasarkan pernyataan ters...

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia