Iklan

Pertanyaan

Pembentukan pusat-pusat pertumbuhan wilayah di Indonesia memiliki tujuan utama ….

Pembentukan pusat-pusat pertumbuhan wilayah di Indonesia memiliki tujuan utama ….

  1. meningkatkan pelayanan pada masyarakat

  2. mempercepat perkembangan daerah tertinggal

  3. meningkatkan laju pertumbuhan industri

  4. mengoptimalkan pemasaran hasil bumi

  5. meningkatkan pertumbuhan sektor pariwisata

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

17

:

26

Iklan

J. Marselina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Pusat pertumbuhan adalah wilayah atau kawasan yang pertumbuhannya sangat pesat. Oleh karena itu wilayah atau kawasan tersebut dijadikan sebagai pusat pembangunan yang mempengaruhi kawasan sekitarnya . Tujuan utama dari pembentukan pusat pertumbuhan adalah mempercepat perkembangan daerah tertinggal. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Pusat pertumbuhan adalah wilayah atau kawasan yang pertumbuhannya sangat pesat. Oleh karena itu wilayah atau kawasan tersebut dijadikan sebagai pusat pembangunan yang mempengaruhi kawasan sekitarnya. Tujuan utama dari pembentukan pusat pertumbuhan adalah mempercepat perkembangan daerah tertinggal. 

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

16

Kaisar Ramadhan

Mudah dimengerti

Nada Nayla Rachman

Ini yang aku cari!

Azzahra Al Baasim

Makasih ❤️

Aaaa

Ini yang aku cari! Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!