Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pembangunan ekonomi dipengaruhi oleh beberapa faktor yang menjadi kunci berhasil tidaknya pembangunan ekonomi suatu negara. Faktor tersebut terdiri atas ... ; ... ; ... ; dan ....

Pembangunan ekonomi dipengaruhi oleh beberapa faktor yang menjadi kunci berhasil tidaknya pembangunan ekonomi suatu negara. Faktor tersebut terdiri atas ... ; ... ; ... ; dan .... space 

Iklan

F. Freelancer2

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Faktor yang memengaruhi berhasil tidaknya pembangunan ekonomi ditentukan antara lain: Investasi. Investasi ini adalah dana yang tersedia untuk digunakan dalam proses produksi/kegiatan ekonomi. Teknologi. Kemajuan teknologi menimbulkan beberapa dampak positif dalam pertumbuhan ekonomi yang menyebabkan pertumbuhan ekonomi menjadi lebih cepat. Sumber Daya Manusia. Penambahan SDMini memungkinkan suatu negara menambah jumlah produksi dan berpengaruh pada pertumbuhan ekonomi. Sumber Daya Alam. SDA yang tersedia dapat dimanfaatkan secara optimaldalam proses pertumbuhan ekonomi. Kewirausahaan. Wirausahawan akan menciptakan lapangankerja dan dapat meningkatkan output nasional (pendapatan nasional). Faktor yang memengaruhi berhasil tidaknya pembangunan ekonomi ditentukan oleh barang-barang modal, teknologi, tenaga kerja, SDA, dan kewirausahaan .

Faktor yang memengaruhi berhasil tidaknya pembangunan ekonomi ditentukan antara lain:

  1. Investasi.
    Investasi ini adalah dana yang tersedia untuk digunakan dalam proses produksi/kegiatan ekonomi.
  2. Teknologi.
    Kemajuan teknologi menimbulkan beberapa dampak positif dalam pertumbuhan ekonomi yang menyebabkan pertumbuhan ekonomi menjadi lebih cepat.
  3. Sumber Daya Manusia. 
    Penambahan SDM ini memungkinkan suatu negara menambah jumlah produksi dan berpengaruh pada pertumbuhan ekonomi. 
  4. Sumber Daya Alam.
    SDA yang tersedia dapat dimanfaatkan secara optimal dalam proses pertumbuhan ekonomi. 
  5. Kewirausahaan.
    Wirausahawan akan menciptakan lapangan kerja dan dapat meningkatkan output nasional (pendapatan nasional).

Faktor yang memengaruhi berhasil tidaknya pembangunan ekonomi ditentukan oleh barang-barang modal, teknologi, tenaga kerja, SDA, dan kewirausahaan.  space space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

hafiz ardhiantoro

Pembahasan terpotong

Najwatul dan Amanda

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Faktor apa saja yang dapat memengaruhi pembangunan ekonomi?

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia