Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pemanfaatan citra penginderaan jauh di bidang Meteorologi adalah....

Pemanfaatan citra penginderaan jauh di bidang Meteorologi adalah....

  1. mengamati sistem pola angin

  2. investasi penggunaan lahan

  3. pemantauan daerah bencana

  4. perencanaan tata guna lahan

  5. pemetaan morfologi bumi

Iklan

A. Kusuma

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Meteorologi adalah ilmu yang membahas mengenai cuaca ataupun musim disuatu daerah.Pemanfaatan yang dilakukan dengan pengindraan jauh untuk bidang meteorologi sebagai berikut: Mengetahui sistem pola angin permukaan Membantu analisis dan prakiraan cuaca Pengamatan jenis dan pola gerakan awan

Meteorologi adalah ilmu yang membahas mengenai cuaca ataupun musim disuatu daerah. Pemanfaatan yang dilakukan dengan pengindraan jauh untuk bidang meteorologi sebagai berikut:

  1. Mengetahui sistem pola angin permukaan
  2. Membantu analisis dan prakiraan cuaca
  3. Pengamatan jenis dan pola gerakan awan

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

61

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Identifikasilah manfaat penginderaan jauh di bidang metereorologi yang berguna bagi transportasi udara!

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia