Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pemanasan matahari yang tinggi membuat uap air naik secara vertikal di daerah tropis sehingga menyebabkan hujan. Jenis hujan yang sesuai dengan fenomena tersebut adalah …

Pemanasan matahari yang tinggi membuat uap air naik secara vertikal di daerah tropis sehingga menyebabkan hujan. Jenis hujan yang sesuai dengan fenomena tersebut adalah …space 

  1. hujan zenithalundefined 

  2. hujan orografisundefined 

  3. hujan frontalundefined 

  4. hujan lokalundefined 

  5. hujan musonundefined 

Iklan

F. Nur

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah A.

pilihan jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Iklan

Pembahasan

Perhatikan gambar berikut! Hujan yang terjadi karena naiknya uap air secara vertikal di khatulistiwa akibat pemanasan matahari yang tinggi disebut hujan konveksi/zenithal. Selain hujan zenith, ada juga beberapa jenis hujan lain seperti berikut. Hujan orografis: hujan yang terjadi pada lereng gunung yang menghadap laut karena angin yang membawa uap air menaiki lereng gunung mengalami kondensasi seiring penurunan suhu. Hujan frontal: hujan yang terjadi karena kondensasi akibat pertemuan massa udara panas dengan massa udara dingin. Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah A.

Perhatikan gambar berikut!

Hujan yang terjadi karena naiknya uap air secara vertikal di khatulistiwa akibat pemanasan matahari yang tinggi disebut hujan konveksi/zenithal. Selain hujan zenith, ada juga beberapa jenis hujan lain seperti berikut.

  • Hujan orografis: hujan yang terjadi pada lereng gunung yang menghadap laut karena angin yang membawa uap air menaiki lereng gunung mengalami kondensasi seiring penurunan suhu.
  • Hujan frontal: hujan yang terjadi karena kondensasi akibat pertemuan massa udara panas dengan massa udara dingin.

Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

68

Zaskia Adya Nabila

Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Struktur vertikal atmosfer menunjukkan adanya gradasi kenaikan dan penurunan suhu udara. SEBAB Atmosfer memiliki beberapa lapisan dengan ketebalan yang berbeda-beda menurut ketinggian. (SIMAK...

12

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia