Iklan

Pertanyaan

Peluru dengan massa 20 gram ditembakkan miring dengan membentuk sudut 36 terhadap arah mendatar dengan kecepatan awal 50 m/s. Energi kinetik peluru 0.5 s setelah tembakan adalah ….

Peluru dengan massa 20 gram ditembakkan miring dengan membentuk sudut 36degree terhadap arah mendatar dengan kecepatan awal 50 m/s. Energi kinetik peluru 0.5 s setelah tembakan adalah ….

  1. 22,25 J

  2. 20,25 J

  3. 17,25 J

  4. 12,25 J

  5. 10,25 J

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

05

:

07

:

55

Klaim

Iklan

S. Nur

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Arah kecepatan adalah horizontal tetap, maka Sehingga kecepatan pada saat waktu tertentu, yaitu: Energi kinetik peluru pada saat t = 0.5 s adalah:

Arah kecepatan adalah horizontal tetap, maka
straight v subscript straight x equals straight v subscript straight o cos space straight theta equals 50 space straight m divided by straight s times cos space 36 degree equals 40 space straight m divided by straight s straight v subscript straight y equals straight v subscript straight o sin space straight theta minus gt straight v subscript straight y equals 50 space straight m divided by straight s times sin space 36 degree minus 10 space straight m divided by straight s squared times 0 comma 5 space straight s straight v subscript straight y equals 30 space straight m divided by straight s minus 5 space straight m divided by straight s straight v subscript straight y equals 25 space straight m divided by straight s 

Sehingga kecepatan pada saat waktu tertentu, yaitu:
straight v equals square root of straight v subscript straight x squared plus straight v subscript straight y squared end root straight v equals square root of 40 squared plus 25 squared end root straight v equals 2225 space straight m divided by straight s

 
Energi kinetik peluru pada saat t = 0.5 s adalah:
straight E subscript straight k equals 1 half mv squared straight E subscript straight k equals 1 half open parentheses 0 comma 02 close parentheses open parentheses square root of 2225 space end root close parentheses squared straight E subscript straight k equals 22 comma 25 space straight J

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Budi menuruni gunung menggunakan skateboard dengan kelajuan tetap, sehingga energi potensial berubah menjadi energi kinetik. SEBAB Energi kinetik berbanding lurus dengan kuadrat kecepatan.

35

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia