Iklan

Iklan

Pertanyaan

Peluang atau keadaan yang menunjukkan tersedianya lapangan pekerjaan disebut ....

Peluang atau keadaan yang menunjukkan tersedianya lapangan pekerjaan disebut .... space space 

  1. kesempatan kerja space space 

  2. angkatan kerja space space

  3. tenaga kerja  space space 

  4. ketenagakerjaan space space 

  5. pengangguran space space 

Iklan

S. Sumiati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

jawaban yang tepat adalah pilihan A.space space 

Iklan

Pembahasan

Definisi darikesempatan kerjamerupakan tersedianyalapangan kerja bagi angkatan kerja yang membutuhkan pekerjaan.Kesempatan kerja adalah jumlah lapangan kerja yang tersedia bagi masyarakat, baik yang telah ditempati maupun yang masih kosong. Dalam istilah umum, kesempatan kerja sering disebut juga lowongan kerja. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Definisi dari kesempatan kerja merupakan tersedianya lapangan kerja bagi angkatan kerja yang membutuhkan pekerjaan. Kesempatan kerja adalah jumlah lapangan kerja yang tersedia bagi masyarakat, baik yang telah ditempati maupun yang masih kosong. Dalam istilah umum, kesempatan kerja sering disebut juga lowongan kerja.

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Tari

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Apa yang dimaksud dengan ketenagakerjaan, kesempatan kerja, tenaga kerja menurut UU No. 13 Tahun2003, dan angkatan kerja menurut Michael Parkin?

1

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia