Iklan

Pertanyaan

Pelapisan sosial yang dikemukakan oleh Prof. M.Z. Lawang didasarkan pada penelitian yang dilakukan olehnya di Manggarai, Flores. Pada penelitian yang dilakukan, Prof Lawang menyimpulkan beberapa jenis pelapisan sosial yang ada di Manggarai, Flores, salah satu diantaranya adalah kelompok bangsawan atau kraeng. Pelapisan sosial yang disimpulkan oleh Prof Lawang tersebut didasarkan atas kondisi yang terjadi di tempat tersebut. Kondisi yang terjadi adalah ….

Pelapisan sosial yang dikemukakan oleh Prof. M.Z. Lawang didasarkan pada penelitian yang dilakukan olehnya di Manggarai, Flores. Pada penelitian yang dilakukan, Prof Lawang menyimpulkan beberapa jenis pelapisan sosial yang ada di Manggarai, Flores, salah satu diantaranya adalah kelompok bangsawan atau kraeng. Pelapisan sosial yang disimpulkan oleh Prof Lawang tersebut didasarkan atas kondisi yang terjadi di tempat tersebut. Kondisi yang terjadi adalah ….undefined 

  1. kebudayaan yang telah lama hadir di tengah masyarakatundefined 

  2. peraturan atau kebijakan pemerintah daerah setempatundefined 

  3. adat istiadat yang ditekuni oleh masyarakat selama puluhan tahunundefined 

  4. adanya pengaruh kesultanan yang hadir di Manggarai, Floresundefined 

  5. hilangnya kebudayaan lokal yang disebabkan masuknya kebudayaan baruundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

06

:

40

:

21

Klaim

Iklan

A. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Pembahasan

Stratifikasi sosial atau pelapisan sosial yang disimpulkan Prof Lawang berasal dari hasil penelitian yang dilakukannya di Manggarai, Flores. Pelapisan sosial yang terdapat di Manggarai, Flores disebabkan karena adanya pengaruh kesultanan yang masuk ke wilayah tersebut. Sejak abad ke-16, wilayah Manggarai menjadi wilayah perebutan antara kesultanan Bima di Sumbawa dan kesultanan Gowa di Sulawesi untuk memperoleh penguasaan perdagangan. Itulah yang menjadi sebab dari adanya unsur kesultanan pada wilayah Manggarai. Jadi, pelapisan sosial yang dikemukakan oleh Prof. Lawang didasarkan atas kondisi tersebut. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Stratifikasi sosial atau pelapisan sosial yang disimpulkan Prof Lawang berasal dari hasil penelitian yang dilakukannya di Manggarai, Flores. Pelapisan sosial yang terdapat di Manggarai, Flores disebabkan karena adanya pengaruh kesultanan yang masuk ke wilayah tersebut. Sejak abad ke-16, wilayah Manggarai menjadi wilayah perebutan antara kesultanan Bima di Sumbawa dan kesultanan Gowa di Sulawesi untuk memperoleh penguasaan perdagangan. Itulah yang menjadi sebab dari adanya unsur kesultanan pada wilayah Manggarai. Jadi, pelapisan sosial yang dikemukakan oleh Prof. Lawang didasarkan atas kondisi tersebut. 

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Terdapat beberapa lapisan sosial atau golongan yang ada di tengah masyarakat Maggarai, Flores. Golong tersebut diantaranya adalah kraeng, ata lahe, dan kelompok budak. Jika dilihat dari golongan-golon...

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia