Iklan

Pertanyaan

Pasukan Jepang pertama kali menyerang wilayah Tarakan, Balikpapan, danPalembang, karena

Pasukan Jepang pertama kali menyerang wilayah Tarakan, Balikpapan, danPalembang, karena

  1. wilayah ini lebih dekat dijangkau dari Samudra Pasifik

  2. menghadang pasukan Sekutu yang bermarkas di Filipina

  3. Jawa masih kuat karena pemusatan pasukan Belanda

  4. wilayah-wilayah tersebut kaya akan sumber minyak

  5. Samudra Pasifik telah dikuasai oleh Jepang

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

09

:

05

:

42

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Alasan utama Jepang pertama kali menyerang wilayah seperti Tarakan, Balikpapan, dan Palembang adalah wilayah tersebut kaya akan sumber minyak. Penyerangan Jepang ke Tarakan, Kalimantan Timur yang bertujuan untuk menguasai instalasi minyak, dimulai tanggal 11 Januari 1942 dan berhasil menaklukkan kota tersebut pada 12 Januari 1942. Jepang melanjutkan serangannya ke Balikpapan, yang juga merupakan sumber minyak. Kota ini berhasil dikuasai Jepang pada 24 Januari 1942. Sumber-sumber minyak sangat berfungsi bagi Jepang untuk menunjang keperluan Perang Asia Timur Raya khususnya untuk operasional alat-alat militer.

Alasan utama Jepang pertama kali menyerang wilayah seperti Tarakan, Balikpapan, dan Palembang adalah wilayah tersebut kaya akan sumber minyak. Penyerangan Jepang ke Tarakan, Kalimantan Timur yang bertujuan untuk menguasai instalasi minyak, dimulai tanggal 11 Januari 1942 dan berhasil menaklukkan kota tersebut pada 12 Januari 1942. Jepang melanjutkan serangannya ke Balikpapan, yang juga merupakan sumber minyak. Kota ini berhasil dikuasai Jepang pada 24 Januari 1942. Sumber-sumber minyak sangat berfungsi bagi Jepang untuk menunjang keperluan Perang Asia Timur Raya khususnya untuk operasional alat-alat militer.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Annisa Vita Rossa

Mudah dimengerti Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Pendudukan Jepang di wilayah Indonesia dimulai dengan menguasai wilayah-wilayah strategis secara berurutan, yaitu....

6

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia