Iklan

Pertanyaan

Pasca Pilkada serentak, banyak beberapa calon yang kalah, melaporkan dugaan kecurangan ke Mahkamah Konstitusi sebagai lembaga yang bertugas dalam memutuskan konflik sengketa pilkada . Bentuk kewenangan yang dimiliki Mahkamah Konstitusi (MK) dalam penyelesaian konflik pilkada serentak tersebut merupakan sebuah upaya resolusi konflik berupa....

Pasca Pilkada serentak, banyak beberapa calon yang kalah, melaporkan dugaan kecurangan ke Mahkamah Konstitusi sebagai lembaga yang bertugas dalam memutuskan konflik sengketa pilkada . Bentuk kewenangan yang dimiliki Mahkamah Konstitusi (MK) dalam penyelesaian konflik pilkada serentak tersebut merupakan sebuah upaya resolusi konflik berupa....

  1. arbitrasi

  2. persuasif
     

  3. kompromi
     

  4. konsiliasi

  5. ajudikasi
     

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

06

:

49

:

17

Klaim

Iklan

A. Ac

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Bentuk kewenangan Mahkamah Konstitusi dalam menyelesaikan masalah pemilu merupakan resolusi konflik yang berupa arbitrasi. Arbitrasi merupakan suatu bentuk pengendalian konflik sosial melalui pihak ketiga dan kedua belah pihak yang berkonflik menyetujuinya. Keputusan keputusan yang diambil pihak ketiga harus dipatuhi oleh pihak yang berkonflik.

Bentuk kewenangan Mahkamah Konstitusi dalam menyelesaikan masalah pemilu merupakan resolusi konflik yang berupa arbitrasi. Arbitrasi  merupakan suatu bentuk pengendalian konflik sosial melalui pihak ketiga dan kedua belah pihak yang berkonflik menyetujuinya. Keputusan keputusan yang diambil pihak ketiga harus dipatuhi oleh pihak yang berkonflik.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Pak Yayan sering kali diminta oleh masyarakat menjadi wasit dalam berbagai pertandingan sepak bola karena semua orang patuh terhadap keputusan Pak Yayan. Kasus tersebut termasuk ke dalam kategori....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia