Iklan

Pertanyaan

Pasangan suami-istri berpenglihatan normal mempunyai seorang anak laki-laki buta warna dan dua orang anak perempuan berpenglihatan normal. Berdasarkan peristiwa tersebut, dapat diambil kesimpulan bahwa ....

Pasangan suami-istri berpenglihatan normal mempunyai seorang anak laki-laki buta warna dan dua orang anak perempuan berpenglihatan normal. Berdasarkan peristiwa tersebut, dapat diambil kesimpulan bahwa ....space

  1. ibu carrierspacespace

  2. ayah carrierspace

  3. ibu homozigot resesifspace

  4. ibu homozigot dominanspace

  5. ayah homozigot dominanspace

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

06

:

51

:

19

Klaim

Iklan

N. Fakhirah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Penyakit buta warna ditentukan oleh gen resesif cb ( colourblind ) yang berpautan dengan kromosom X. Maka,penyakit ini paling banyak dijumpai pada laki-laki yang hanya memiliki satu kromosom X dibandingkan perempuan. Kasus yang terjadi pada soal menunjukkan bahwa anaklaki-laki pasangan suami-istri normal menderita buta warna. Maka, dapat dipastikan gen buta warna pada anak laki-laki tersebut diperoleh dari orang tuanyayang membawa gen buta warna ( carrier ). Untuk lebih jelasnya, dapat dilihat dari diagram pewarisan sifat berikut: P : XX cb >< XY (wanita normal carrier ) (pria normal) G : X, X cb X, Y F1 : XX (wanita normal) XY (pria normal) XX cb (wanita normal carrier ) X cb Y (pria buta warna) Berdasarkan diagram pewarisan sifat tersebut, dapat diasumsikanbahwa gen buta warna pada anak laki-laki diperoleh dari ibunya ( carrier ). Maka, jawaban yang tepat adalah A.

Penyakit buta warna ditentukan oleh gen resesif cb (colourblind) yang berpautan dengan kromosom X. Maka, penyakit ini paling banyak dijumpai pada laki-laki yang hanya memiliki satu kromosom X dibandingkan perempuan. Kasus yang terjadi pada soal menunjukkan bahwa anak laki-laki pasangan suami-istri normal menderita buta warna. Maka, dapat dipastikan gen buta warna pada anak laki-laki tersebut diperoleh dari orang tuanya yang membawa gen buta warna (carrier). Untuk lebih jelasnya, dapat dilihat dari diagram pewarisan sifat berikut:

P  :               XXcb                  ><             XY
      (wanita normal carrier)               (pria normal)
G :              X, Xcb                                 X, Y
F1 : XX       (wanita normal)
       XY       (pria normal)
       XXcb    (wanita normal carrier)
       XcbY    (pria buta warna)space 

Berdasarkan diagram pewarisan sifat tersebut, dapat diasumsikan bahwa gen buta warna pada anak laki-laki diperoleh dari ibunya (carrier). Maka, jawaban yang tepat adalah A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

124

Laba Laut

Bantu banget

SECIORIA ALODIA ELIZABETH

Pembahasan lengkap banget

minahh

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti

Ismi Torin

Makasih ❤️

Aisyah K

Ini yang aku cari!

Iklan

Pertanyaan serupa

Pilihan Ganda Bervariasi Petunjuk: A. Jika jawaban (1), (2), dan (3) benar. B. Jika jawaban (1) dan (3) benar. C. Jika jawaban (2) dan (4) benar. D. Jika hanya jawaban (4) yang benar. E. Jika se...

2

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia