Iklan

Pertanyaan

Partner Countries yang dibentuk oleh NATO berfungsi sebagai ...

Partner Countries yang dibentuk oleh NATO berfungsi sebagai ... 

  1. Wadah kerja sama bagi negara yang ingin bergabung dengan NATO.

  2. Menampung berbagai aspirasi masyarakat Eropa dan Asia.

  3. Membantu mempersiapkan pasukan dan militer NATO.

  4. Menghalau pengaruh komunisme.

  5. Wadah kerja sama menciptakan keamanan dunia.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

18

:

43

:

04

Klaim

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jawaban yang tepat dari pertanyaan diatas adalah E. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: NATO (North Atlantic Treaty Organization) adalah sebuah organisasi pertahanan Atlantik Utara yang didirikan pada 4 April 1949. Nama resmi dari NATO adalah l'Organisation du Traite de l'Atlantique Nord (OTAN). Dalam sistem keanggotaan NATO, terdapat partner countries . Dalam partner countries ini NATO mengajak negara-negara lain yang tidak menandatangani North Atlantic Treaty untuk turut bergabung dalam mengatasi tantangan-tantangan yang dihadapi serta bekerja sama menciptakan keamanan bagi dunia internasional. Negara-negara yang termasuk dalam partner countries ini antara lain Australia, Jepang, Korea Selatan, dan Selandia Baru.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan diatas adalah E.

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut:

NATO (North Atlantic Treaty Organization) adalah sebuah organisasi pertahanan Atlantik Utara yang didirikan pada 4 April 1949. Nama resmi dari NATO adalah l'Organisation du Traite de l'Atlantique Nord (OTAN).

Dalam sistem keanggotaan NATO, terdapat partner countries. Dalam partner countries ini NATO mengajak negara-negara lain yang tidak menandatangani North Atlantic Treaty untuk turut bergabung dalam mengatasi tantangan-tantangan yang dihadapi serta bekerja sama menciptakan keamanan bagi dunia internasional. Negara-negara yang termasuk dalam partner countries ini antara lain Australia, Jepang, Korea Selatan, dan Selandia Baru.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Iklan

Pertanyaan serupa

Negara anggota NATO ini pernah berkonflik dengan Indonesia secara langsung adalah ...

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia