Iklan

Iklan

Pertanyaan

Ketika itu saya berada dalam sebuah ruangan berukuran enam kali delapan meter. Dalam ruangan tersebut terdapat dua tempat tidur kecil dan satu kamar mandi. Benda dalam ruangan, itupun tidak banyak, hanya sebuah meja kecil dengan ukirannya yang indah dan dua buah kursi yang tertata rapi. Ukuran kamarnya kecil dan berwarna biru muda. Ruangan tersebut merupakan kamar penginapan.undefined 

Paragraf tersebut dikembangkan dengan pola ......

Paragraf tersebut dikembangkan dengan pola ...... 

  1. spasialundefined 

  2. ekspositoriundefined 

  3. sudut pandangundefined 

  4. sugestifundefined 

  5. contohundefined 

Iklan

M. Rani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Iklan

Pembahasan

Polaspasial adalah pola pengembangan paragraf yang didasarkan atas ruang dan waktu. Dengan teratur, penulis menggambarkan suatu ruangan dari kiri ke kanan, dari timur ke barat, dari bawah ke atas, dari depan ke belakang, dan sebagainya. Teks deskripsi di atas menceritakan ruangan dengan rinci mulai dari ukuran, warna cat tembok, jumlah kamar mandi, jumlah kuris, dan lain-lain. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Pola spasial adalah pola pengembangan paragraf yang didasarkan atas ruang dan waktu. Dengan teratur, penulis menggambarkan suatu ruangan dari kiri ke kanan, dari timur ke barat, dari bawah ke atas, dari depan ke belakang, dan sebagainya.

Teks deskripsi di atas menceritakan ruangan dengan rinci mulai dari ukuran, warna cat tembok, jumlah kamar mandi, jumlah kuris, dan lain-lain.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kejadian atau peristiwa yang benar-benar terjadi dan berfungsi untuk memperkuat gagasan disebut ….

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia