Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan gambar berikut!



Paragraf deskripsi yang sesuai dengan gambar tersebut adalah ...

Paragraf deskripsi yang sesuai dengan gambar tersebut adalah ...

  1. Monumen Nasional merupakan monumen tertinggi di Jakarta. Monumen ini memiliki tinggi 132 meter. Bangunan ini berdiri kukuh di tengah lapang di pusat Kota Jakarta. Banyak warga mengunjungi monumen ini tiap harinya. Mereka berolahraga, jalan santai, atau sekadar menikmati udara segar di sekitar monumen ini.

  2. Monumen ini merupakan bukti perjuangan rakyat Indonesia melawan penjajah. Ini disimbolkan dengan adanya lidah api atau obor di atas monumen. Lidah api tersebut menjelaskan bahwa perjuangan rakyat Indonesia tidak akan pernah padam seperti api yang berkobar.

  3. Monumen ini merupakan landmark Kota Yogyakarta yang paling terkenal. Monumen ini berusia hampir tiga abad. Monumen ini memiliki makna yang dalam sekaligus menyimpan beberapa rekaman sejarah Kota Yogyakarta. Semangat persatuan atau yang disebut golong gilig itu tergambar jelas pada bangunan tugu, tiangnya berbentuk gilig (silinder) dan puncaknya berbentuk golong (bulat).

  4. Monumen Nasional (Monas) merupakan ikon ibu kota Indonesia. Bentuk bangunannya sangat unik yakni lingga yoni sebagai simbol kesuburan. Di puncak menara terdapat cawan yang menopang berbentuk nyala obor perunggu. Lidah api atau obor ini merupakan simbol perjuangan rakyat Indonesia yang ingin meraih kemerdekaan.

Iklan

E. Iga

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sanata Dharma

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat ialah A.

jawaban yang tepat ialah A.

Iklan

Pembahasan

Teks deskripsi adalah teks yang menggambarkan suatu peristiwa atau objek tentang pengalaman penglihatan, pendengaran, penciuman, dan perasaan . Dengan pengalaman indranya tersebut, seorang penulis akan menuangkan objek yang dilihat, didengar, dicium, dan dirasanya ke dalam kalimat demi kalimat. Ciri Teks Deskripsi : Menggambarkan atau melukiskan sesuatu. Melibatkan kesan indra sehingga gambaran objek menjadi jelas. Membuat pembaca atau pendengar merasakan sendiri atau mengalami sendiri objek yang diamati penulis. Menjelaskan ciri-ciri objek secara terperinci, seperti warna, ukuran, bentuk, dan keadaan suatu objek. Langkah Menyusun Teks Deskripsi: Menentukan topik. Menentukan tujuan penulisan. Mengumpulkan informasi atau bahan. Membuat kerangka tulisan. Menentukan judul. Gambar yang disajikan pada soal di atas ialah gambar Monumen Nasional (Monas). Sehingga, paragraf deskripsi yang sesuai dengan gambar tersebut ialah "Monumen Nasional merupakan monumen tertinggi di Jakarta. Monumen ini memiliki tinggi 132 meter. Bangunan ini berdiri kukuh di tengah lapang di pusat Kota Jakarta. Banyak warga mengunjungi monumen ini tiapharinya. Mereka berolahraga, jalan santai, atau sekadar menikmati udara segar di sekitar monumen ini." Dengan demikian, jawaban yang tepat ialah A.

Teks deskripsi adalah teks yang menggambarkan suatu peristiwa atau objek tentang pengalaman penglihatan, pendengaran, penciuman, dan perasaan. Dengan pengalaman indranya tersebut, seorang penulis akan menuangkan objek yang dilihat, didengar, dicium, dan dirasanya ke dalam kalimat demi kalimat.

Ciri Teks Deskripsi:

  1. Menggambarkan atau melukiskan sesuatu.
  2. Melibatkan kesan indra sehingga gambaran objek menjadi jelas.
  3. Membuat pembaca atau pendengar merasakan sendiri atau mengalami sendiri objek yang diamati penulis.
  4. Menjelaskan ciri-ciri objek secara terperinci, seperti warna, ukuran, bentuk, dan keadaan suatu objek.

 Langkah Menyusun Teks Deskripsi:

  1. Menentukan topik.
  2. Menentukan tujuan penulisan.
  3. Mengumpulkan informasi atau bahan.
  4. Membuat kerangka tulisan.
  5. Menentukan judul.

Gambar yang disajikan pada soal di atas ialah gambar Monumen Nasional (Monas).

Sehingga, paragraf deskripsi yang sesuai dengan gambar tersebut ialah "Monumen Nasional merupakan monumen tertinggi di Jakarta. Monumen ini memiliki tinggi 132 meter. Bangunan ini berdiri kukuh di tengah lapang di pusat Kota Jakarta. Banyak warga mengunjungi monumen ini tiap harinya. Mereka berolahraga, jalan santai, atau sekadar menikmati udara segar di sekitar monumen ini."

Dengan demikian, jawaban yang tepat ialah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Buatlah contoh paragraf deskripsi objektif!

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia