Iklan

Pertanyaan

Panjang rusuk kubus ABCD.EFGH adalah 12 cm. Jika P titik tengah CG, maka jarak titik P dengan garis HB adalah … (UN 2012)

Panjang rusuk kubus ABCD.EFGH adalah 12 cm. Jika P titik tengah CG, maka jarak titik P dengan garis HB adalah … (UN 2012)

  1. 8 √ 5cm

  2. 6 √ 5cm

  3. 6 √ 3 spacecm

  4. 6 √ 2cm

  5. 6cm

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

11

:

32

Iklan

A. Nadhira

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Perhatikan gambar di bawah, buat garis khayal P yang tegak lurus dengan garis HB untuk menentukan panjang jarak antara P dengan garis HB. Kemudian karena HB merupakan diagonal ruang maka panjangnya 12 Kemudian cari panjang HP dan PB dengan menggunakan phytagoras, dengan panjang HP dan PB adalah sama, . Sehingga pada segitiga HPB dengan sudah diketahui sisi-sisinya untuk mendapatkan jarak titik P dengan garis HB dapat digunakan phytagoras. Dengan menggunakan phytagoras jarak antara P dan Garis HB adalah: cm.

Perhatikan gambar di bawah, buat garis khayal P yang tegak lurus dengan garis HB untuk menentukan panjang jarak antara P dengan garis HB. Kemudian karena HB merupakan diagonal ruang maka panjangnya 12√ 3. Kemudian cari panjang HP dan PB dengan menggunakan phytagoras, dengan panjang HP dan PB adalah sama, H P equals P B equals square root of B C squared plus P C squared end root equals square root of 12 squared plus 6 squared end root equals 6 square root of 5. Sehingga pada segitiga HPB dengan sudah diketahui sisi-sisinya untuk mendapatkan jarak titik P dengan garis HB dapat digunakan phytagoras.

Dengan menggunakan phytagoras jarak antara P dan Garis HB adalah:

square root of left parenthesis 6 square root of 5 right parenthesis squared minus left parenthesis 6 square root of 3 right parenthesis squared end root equals 6 square root of 2cm.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!