Iklan

Iklan

Pertanyaan

Panjang gelombang ambang suatu logam perak . Jika logam tersebut disinari dengan sinar ultraviolet dengan panjang gelombang . Hitung: fungsi kerja energi kinetik maksimum elektron yang lepas

Panjang gelombang ambang suatu logam perak begin mathsize 14px style 3.750 space straight A with degree on top end style. Jika logam tersebut disinari dengan sinar ultraviolet dengan panjang gelombang begin mathsize 14px style 2.500 space straight A with degree on top end style. Hitung:

  1. fungsi kerja
  2. energi kinetik maksimum elektron yang lepas

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

besar fungsi kerja logamnya adalah 3,31 eV sedangkan besar energi kinetik maksimumnya adalah 1,67 eV.

besar fungsi kerja logamnya adalah 3,31 eV sedangkan besar energi kinetik maksimumnya adalah 1,67 eV.space 

Iklan

Pembahasan

Diketahui: Ditanyakan: ? Penyelesaian: Fungsi kerja menggambarkan energi minimum yang diperlukan agar elektron dapat terus menempel pada logam. untuk menentukan fungsi kerja gunakan persamaan berikut Elektron keluar dari permukaan plat logam dan tidak bertabrakan dengan atom lainnya sebelum mengeluarkan energi kinetik maksimum ( Ek max ). adapun untuk menentukan energi kinetik maksimum gunakan persamaan Efek Fotolistrik Dengan demikian besar fungsi kerja logamnya adalah 3,31 eV sedangkan besar energi kinetik maksimumnya adalah 1,67 eV.

Diketahui:

begin mathsize 14px style lambda with degree on top equals 3750 space straight A with degree on top equals 3 comma 75 cross times 10 to the power of negative 7 space end exponent straight m lambda equals 2500 space straight A with degree on top equals 2 comma 5 cross times 10 to the power of negative 7 space end exponent straight m end style

Ditanyakan: begin mathsize 14px style ϕ space dan space E K end style ?

Penyelesaian:

Fungsi kerja menggambarkan energi minimum yang diperlukan agar elektron dapat terus menempel pada logam.

untuk menentukan fungsi kerja gunakan persamaan berikut

begin mathsize 14px style ϕ equals fraction numerator h c over denominator begin display style lambda with degree on top end style end fraction ϕ equals fraction numerator 6 comma 63 cross times 10 to the power of negative 34 end exponent times 3 cross times 10 to the power of 8 over denominator begin display style 3.75 cross times 10 to the power of negative 7 end exponent end style end fraction ϕ equals 5 comma 3 cross times 10 to the power of negative 19 end exponent space J ϕ equals fraction numerator 5 comma 3 cross times 10 to the power of negative 19 end exponent over denominator begin display style 1 comma 6 cross times 10 to the power of negative 19 end exponent end style end fraction ϕ equals 3 comma 31 space eV end style

Elektron keluar dari permukaan plat logam dan tidak bertabrakan dengan atom lainnya sebelum mengeluarkan energi kinetik maksimum (Ekmax).

adapun untuk menentukan energi kinetik maksimum gunakan persamaan Efek Fotolistrik

begin mathsize 14px style E k subscript m a x end subscript equals fraction numerator h c over denominator lambda end fraction minus ϕ E k subscript m a x end subscript equals fraction numerator 6 comma 63 cross times 10 to the power of negative 34 end exponent times 3 cross times 10 to the power of 8 over denominator 2 comma 5 cross times 10 to the power of negative 7 end exponent end fraction minus 3 comma 31 space eV E k subscript m a x end subscript equals 7 comma 96 cross times 10 to the power of negative 19 end exponent space straight J minus 3 comma 31 space eV E k subscript m a x end subscript equals fraction numerator 7 comma 96 cross times 10 to the power of negative 19 end exponent space over denominator 1 comma 6 cross times 10 to the power of negative 19 end exponent end fraction minus 3 comma 31 space eV E k subscript m a x end subscript equals 4 comma 98 space eV minus 3 comma 31 space eV E k subscript m a x end subscript equals 1 comma 67 space eV end style

Dengan demikian besar fungsi kerja logamnya adalah 3,31 eV sedangkan besar energi kinetik maksimumnya adalah 1,67 eV.space 

Latihan Bab

Radiasi Benda Hitam

Spektrum Radiasi

Sifat Partikel Cahaya

Dualisme Gelombang Partikel

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

796

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan pernyataan berikut ! (1) Elektron dapat keluar dari permukaan logam saat logam itu disinari foton (2) Cahaya sebagai paket-paket energi (3) Radiasi gelombang elektromagnetik bersif...

49

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Fitur Roboguru

Topik Roboguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

081578200000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia