Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pak Roni bekerja di pertambangan pasir. Suatu hari pak Roni merasakan nyeri pada bagian dada, batuk, dan sesak napas. Setelah diperiksa ke dokter ternyata saluran pernapasan pak Roni terpapar debu tambang pasir. Apa nama penyakit yang diderita pak Roni tersebut? Bagaimana cara mencegah dan mengatasi penyakit tersebut?

Pak Roni bekerja di pertambangan pasir. Suatu hari pak Roni merasakan nyeri pada bagian dada, batuk, dan sesak napas. Setelah diperiksa ke dokter ternyata saluran pernapasan pak Roni terpapar debu tambang pasir. Apa nama penyakit yang diderita pak Roni tersebut? Bagaimana cara mencegah dan mengatasi penyakit tersebut? 

  1. ... 

  2. ... 

Iklan

T. TA.KakRivani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Penyakit pada sistem pernapasan akibat penumpukan debu, seperti silika, asbes, timah, batu bara, dan kapas di dalam paru-paru disebut pneumoconisosis . Penyakit ini memiliki gejala batuk dan sesak napas. Pengobatan yang dapat dilakukan biasanya hanya terbatas pada pengobatan keluhan-keluhan yang dirasakan. Berikut adalah cara-cara untuk mencegah penyakit ini: Memeriksa kadar debu di area pertambangan dan tubuh setiap pekerja tambang oleh Dinas Kesehatan atau perusahan terkait yang dilakukan secara berkala. Menggunakan APD (Alat Pelindung Diri) secara lengkap. Berhenti merokok.

Penyakit pada sistem pernapasan akibat penumpukan debu, seperti silika, asbes, timah, batu bara, dan kapas di dalam paru-paru disebut pneumoconisosis. Penyakit ini memiliki gejala batuk dan sesak napas. Pengobatan yang dapat dilakukan biasanya hanya terbatas pada pengobatan keluhan-keluhan yang dirasakan. Berikut adalah cara-cara untuk mencegah penyakit ini:

  1. Memeriksa kadar debu di area pertambangan dan tubuh setiap pekerja tambang oleh Dinas Kesehatan atau perusahan terkait yang dilakukan secara berkala.
  2. Menggunakan APD (Alat Pelindung Diri) secara lengkap.
  3. Berhenti merokok.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Diah Prastiwi

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu upaya penanganan penderita pneumonia yaitu melakukan penyedotan cairan dalam paru-paru secara rutin. Mengapa demikian?

4

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia