Iklan

Pertanyaan

Pak Iwan bekerja di sebuah perusahaan swasta. Ia bekerja pukul 8 pagi hingga 5 sore setiap hari Senin sampai Jum'at. Pak Iwan dikategorikan sebagai ....

Pak Iwan bekerja di sebuah perusahaan swasta. Ia bekerja pukul 8 pagi hingga 5 sore setiap hari Senin sampai Jum'at. Pak Iwan dikategorikan sebagai .... undefined 

  1. sementara tidak bekerja undefined 

  2. setengah menganggur undefined 

  3. tidak bekerja penuh undefined 

  4. bekerja penuh undefined 

  5. setengah bekerja undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

04

:

27

:

11

Iklan

E. Br

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Tanjungpura

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah poin D.

jawaban yang tepat adalah poin D. undefined 

Pembahasan

Seseorang yang dikategorikan bekerja penuh adalah mereka yang sudah bekerja dengan jam kerjanya minimal 40 jam per minggu atau 8 jam per hari, sesuai dengan keahlian atau latar belakang pendidikan, dan mendapat upah yang sama atau melebihi standar upah. Pada soal tersebut diketahui Pak Iwan bekerja pukul 8 pagi sampai 5 sore (8 jam kerja) dan 5 hari kerja sehingga memenuhi syarat sebagai pekerja penuh. Jadi, jawaban yang tepat adalah poin D.

Seseorang yang dikategorikan bekerja penuh adalah mereka yang sudah bekerja dengan jam kerjanya minimal 40 jam per minggu atau 8 jam per hari, sesuai dengan keahlian atau latar belakang pendidikan, dan mendapat upah yang sama atau melebihi standar upah. Pada soal tersebut diketahui Pak Iwan bekerja pukul 8 pagi sampai 5 sore (8 jam kerja) dan 5 hari kerja sehingga memenuhi syarat sebagai pekerja penuh.

Jadi, jawaban yang tepat adalah poin D. undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!