Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pak Badu memiliki dua orang anak laki-laki, namun Pak Badu tidak dekat dengan anak-anaknya. Ia sibuk bekerja dari pagi hingga malam dan jarang memiliki waktu kebersamaan dengan anakanaknya. Bagi Pak Badu, hal yang terpenting adalah memberikan uang kepada istrinya untuk kebutuhan anak-anaknya. Setelah remaja, anak-anak Pak Badu lebih suka bergaul dengan teman-temannya hingga akhirnya terjerumus menjadi pengguna narkoba. Penyebab perilaku menyimpang dalam ilustrasi tersebut adalah ....

Pak Badu memiliki dua orang anak laki-laki, namun Pak Badu tidak dekat dengan anak-anaknya. Ia sibuk bekerja dari pagi hingga malam dan jarang memiliki waktu kebersamaan dengan anakanaknya. Bagi Pak Badu, hal yang terpenting adalah memberikan uang kepada istrinya untuk kebutuhan anak-anaknya. Setelah remaja, anak-anak Pak Badu lebih suka bergaul dengan teman-temannya hingga akhirnya terjerumus menjadi pengguna narkoba. Penyebab perilaku menyimpang dalam ilustrasi tersebut adalah .... space 

  1. pengaruh lingkungan bermain yang membawa pengaruh buruk space 

  2. kurangnya peran ayah dalam pendidikan dan sosialisasi anak di keluarga space 

  3. tidak adanya nilai dan norma yang diterapkan dalam keluarga space 

  4. kegagalan dalam penyerapan nilai dan norma space 

  5. tidak adanya pengawasan pergaulan anak dari orang tua space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Soal di atas berkaitan dengan faktor penyebab penyimpangan sosial dan poin yang ditanyakan adalah sosialisasi tidak sempurna sebagai faktor penyebab penyimpangan. Penyimpangan sosial merupakan perilaku yang tidak sesuai dengan norma yang berlaku dalam masyarakat dan dianggap sebagai sesuatu yang tercela dalam masyarakat. Terjadinya penyimpangan sosial disebabkan oleh berbagai faktor salah satunya adalah sosialisasi tidak sempurna. Keluarga merupakan agen sosialisasipertama dan utamadalam penanaman nilai dannorma kepada individusesuai dengan harapan masyarakat. Orang tua yang kurang memperhatikan anak dan kurang menanamkan nilai dan norma kepada anak dapat menyebabkan anak menjadi tidak mengetahui nilai dan norma yang harus dipahami sebagai perilaku baik dan mana yang harus dihindari sebagai perilaku menyimpang. Sosialisasi tidak sempurna menyebabkan individu kurang memiliki edukasi atau norma mengenai hal baik dan buruk . Apabila anak kurang memahami nilai dan norma, maka dapat dengan mudah melakukan penyimpangan. Seperti dalam ilustrasi soal di atas, anak-anak Pak Badu yang kurang perhatian sosok ayah dalam proses sosialisasi di lingkungan keluarga,ketika bergaul dengan teman-temannya dapat dengan mudah terpengaruh hal-hal buruk dan melakukan penyimpangan karena tidak adanya pegangan yang kuat dalam berpeirlaku. Berdasarkan penjelasan di atas, maka jawaban yang tepat adalah B.

Soal di atas berkaitan dengan faktor penyebab penyimpangan sosial dan poin yang ditanyakan adalah sosialisasi tidak sempurna sebagai faktor penyebab penyimpangan.

Penyimpangan sosial merupakan perilaku yang tidak sesuai dengan norma yang berlaku dalam masyarakat dan dianggap sebagai sesuatu yang tercela dalam masyarakat. Terjadinya penyimpangan sosial disebabkan oleh berbagai faktor salah satunya adalah sosialisasi tidak sempurna. Keluarga merupakan agen sosialisasi pertama dan utama dalam penanaman nilai dan norma kepada individu sesuai dengan harapan masyarakat. Orang tua yang kurang memperhatikan anak dan kurang menanamkan nilai dan norma kepada anak dapat menyebabkan anak menjadi tidak mengetahui nilai dan norma yang harus dipahami sebagai perilaku baik dan mana yang harus dihindari sebagai perilaku menyimpang. Sosialisasi tidak sempurna menyebabkan individu kurang memiliki edukasi atau norma mengenai hal baik dan buruk. Apabila anak kurang memahami nilai dan norma, maka dapat dengan mudah melakukan penyimpangan. 
Seperti dalam ilustrasi soal di atas, anak-anak Pak Badu yang kurang perhatian sosok ayah dalam proses sosialisasi di lingkungan keluarga, ketika bergaul dengan teman-temannya dapat dengan mudah terpengaruh hal-hal buruk dan melakukan penyimpangan karena tidak adanya pegangan yang kuat dalam berpeirlaku.

Berdasarkan penjelasan di atas, maka jawaban yang tepat adalah B. space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

98

Dina Novika

Bantu banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebutkan tiga faktor yang menyebabkan kenakalan anak!

5

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia