Iklan

Pertanyaan

Pada Teknologi Plasmid dibutuhkan enzim ligase yang berperan dalam menyambung potongan plasmid dan DNA target sehingga terbentuk . . . .

Pada Teknologi Plasmid dibutuhkan enzim ligase yang berperan dalam menyambung potongan plasmid dan DNA target sehingga terbentuk . . . .space 

  1. DNA rekombinanundefined  

  2. DNA mutasiundefined  

  3. sel hibridomaundefined  

  4. jaringan mutonundefined  

  5. kromosom diploidundefined  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

18

:

03

:

40

Klaim

Iklan

F. Haris

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah A.

pilihan jawaban yang tepat adalah A.undefined  

Pembahasan

Teknologi plasmid bakteri adalah salah satu contoh pemanfaatan mekanisme rekombinasi DNA dalam bioteknologi. Rekombinasi DNA adalah proses penggabungan DNA suatu organisme denganDNA organisme lainnya, sehingga didapatkan DNA rekombinan yang merupakan gabungan dari 2 DNA organisme berbeda yang nantinya akan dimasukkan ke dalam organisme pembawa DNA rekombinan tersebut. Dalam teknologi plasmid, DNA plasmid bakteri akan digabungkan dengan DNA dari organisme lain sehingga nantinya bakteri tersebut akan memiliki sifat gabungan yang diperoleh dari DNA organisme lain tersebut. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah A.

Teknologi plasmid bakteri adalah salah satu contoh pemanfaatan mekanisme rekombinasi DNA dalam bioteknologi. Rekombinasi DNA adalah proses penggabungan DNA suatu organisme dengan DNA organisme lainnya, sehingga didapatkan DNA rekombinan yang merupakan gabungan dari 2 DNA organisme berbeda yang nantinya akan dimasukkan ke dalam organisme pembawa DNA rekombinan tersebut. Dalam teknologi plasmid, DNA plasmid bakteri akan digabungkan dengan DNA dari organisme lain sehingga nantinya bakteri tersebut akan memiliki sifat gabungan yang diperoleh dari DNA organisme lain tersebut.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah A.undefined  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Titis Nabiilah Zahro

Makasih ❤️ Pembahasan lengkap banget

Samuel Kurniawan

Makasih ❤️ Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Coba kalian ceritakan dengan kata-kata kalian tentang teknik DNA rekombinan!

29

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia