Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pada tanaman buah belimbing, terdapat 3 pasang gen yang mengendalikan sifat massa buah. Tanaman bergenotipe AABBCC menghasilkan buah besar dengan massa rata-rata 180 gram, sedangkan tanaman bergenotipe aabbcc menghasilkan buah kecil dengan massa rata-rata 60 gram. Jika kedua tanaman tersebut disilangkan: c. bagaimana rasio fenotipe pada F2?

Pada tanaman buah belimbing, terdapat 3 pasang gen yang mengendalikan sifat massa buah. Tanaman bergenotipe AABBCC menghasilkan buah besar dengan massa rata-rata 180 gram, sedangkan tanaman bergenotipe aabbcc menghasilkan buah kecil dengan massa rata-rata 60 gram. Jika kedua tanaman tersebut disilangkan:
c. bagaimana rasio fenotipe pada F2?

  1. horizontal ellipsis

  2. horizontal ellipsis

Iklan

T. TA.KakRivani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

P1: AABBCC >< aabbcc (buah besar) (buah kecil) G1: ABC abc F1: AaBbCc (Buah sedang) Berat buah belimbing F1 (180+60)/2 = 120 gram Diketahui bahwa terdapat 6 gen dominan, maka dalam 1 gen dominan akan menaikan massa sebesar : 120/6 = 20 gram P2 : AaBbCc >< AaBbCc (Buah sedang)(Buah sedang) G2: ABC, ABc, AbC, Abc, aBC, aBc, abC, abc F2 : Maka, rasio F2 yang dihasilkan : 180 gram : 160 gram : 140 gram : 120 gram : 100 gram : 80 gram : 60 gram 1 : 6 : 15 : 20 : 15 : 6 : 1

P1:       AABBCC      ><             aabbcc

         (buah besar)                (buah kecil)

G1:       ABC                               abc

F1:               AaBbCc

                (Buah sedang)

Berat buah belimbing F1 (180+60)/2 = 120 gram

Diketahui bahwa terdapat 6 gen dominan, maka dalam 1 gen dominan akan menaikan massa sebesar : 120/6 = 20 gram

P2 :      AaBbCc            ><       AaBbCc

           (Buah sedang)             (Buah sedang)

G2 :      ABC, ABc, AbC, Abc, aBC, aBc, abC, abc

F2 :

Maka, rasio F2 yang dihasilkan :

180 gram : 160 gram : 140 gram : 120 gram : 100 gram : 80 gram : 60 gram

1 : 6 : 15 : 20 : 15 : 6 : 1

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

13

Diandra

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada tanaman buah belimbing, terdapat 3 pasang gen yang mengendalikan sifat massa buah. Tanaman bergenotipe AABBCC menghasilkan buah besar dengan massa rata-rata 180 gram, sedangkan tanaman bergenotip...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia