Iklan

Pertanyaan

Pada suatu hari terjadi gempa cukup besar di kota X. Suatu stasiun pemantau mencatat bahwa gelombang primer gempa terjadi pada pukul 21.02’05” Lalu, gelombang sekundernya menyusul 2’30” kemudian. Berdasarkan informasi tersebut, maka jarak episentrum gempa dari stasiun pemantau tersebut adalah ….

Pada suatu hari terjadi gempa cukup besar di kota X. Suatu stasiun pemantau mencatat bahwa gelombang primer gempa terjadi pada pukul 21.02’05” Lalu, gelombang sekundernya menyusul 2’30” kemudian. Berdasarkan informasi tersebut, maka jarak episentrum gempa dari stasiun pemantau tersebut adalah …. 

  1. 1.000 kmundefined 

  2. 1.500 kmundefined 

  3. 2.000 kmundefined 

  4. 2.500 kmundefined 

  5. 5.000 kmundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

56

:

49

Iklan

F. Kartikasari

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Diketahui: Gelombang Primer (P) = Gelombang Sekunder (S) = Ditanya: Jarak episentrum gempa? Jawab: Berdasarkan perhitungan tersebut, maka jarak episentrum gempa dengan stasiun pemantau tersebut adalah 1.500 km . Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Diketahui:
Gelombang Primer (P) =Error converting from MathML to accessible text. 
Gelombang Sekunder (S) = begin mathsize 14px style 21 to the power of ring operator 02 apostrophe 05 " space plus space 2 apostrophe 30 " equals space 21 to the power of ring operator 04 apostrophe 35 " end style  

Ditanya:
Jarak episentrum gempa?

Jawab:

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell Jarak space end cell equals cell space open curly brackets open parentheses straight S minus straight P close parentheses minus 1 apostrophe close curly brackets cross times 1000 space km end cell row blank equals cell open curly brackets open parentheses 21 to the power of ring operator 04 apostrophe 35 " minus 21 to the power of ring operator 02 apostrophe 05 " close parentheses minus 1 apostrophe close curly brackets cross times 1000 space km end cell row blank equals cell open curly brackets 2 apostrophe 30 " minus 1 apostrophe close curly brackets cross times 1000 space km end cell row blank equals cell 1 apostrophe 30 " cross times 1000 space km end cell row blank equals cell open parentheses 1 cross times 1000 space km close parentheses plus open parentheses 30 over 60 cross times 1000 space km close parentheses end cell row blank equals cell 1500 space km end cell end table end style  

Berdasarkan perhitungan tersebut, maka jarak episentrum gempa dengan stasiun pemantau tersebut adalah 1.500 km.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Niluh Sayu

Makasih ❤️ Mudah dimengerti

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!