Iklan

Pertanyaan

Pada sebuah penelitian, Abiharus menggunakan SIG (Sistem Informasi Geografis) untuk mendapatkan kesimpulan dari penelitiannya. Setelah melalui tahap pencarian data, Abimasuk pada tahap subsistem inputdengan melakukan editing . Setelah melakukan tahap editing, Abilangsung menuju tahapan subsistem proses dengan melakukan pengarsipan data. Namun, pengarsipan data tersebut tidak berhasil. Berdasarkan rangkaian subsistem SIG tersebut, kesalahan yang mungkin dilakukan oleh Abiadalah ....

Pada sebuah penelitian, Abi harus menggunakan SIG (Sistem Informasi Geografis) untuk mendapatkan kesimpulan dari penelitiannya. Setelah melalui tahap pencarian data, Abi masuk pada tahap subsistem input dengan melakukan editing. Setelah melakukan tahap editing, Abi langsung menuju tahapan subsistem proses dengan melakukan pengarsipan data. Namun, pengarsipan data tersebut tidak berhasil. Berdasarkan rangkaian subsistem SIG tersebut, kesalahan yang mungkin dilakukan oleh Abi adalah ....space 

  1. melewati tahap manipulasi data pada subsistem output space 

  2. mengikuti tahap pembangunan topologi data pada subsistem prosesspace 

  3. tidak melakukan tahap manajemen data pada subsistem input space 

  4. tidak melakukan tahap pembangunan topologi data pada subsistem inputspace 

  5. tidak melakukan tahap pembangunan topologi data pada subsistem pencarian dataspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

23

:

07

Klaim

Iklan

V. Hanindhika

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Ada tiga subsistem yang harus dilakukan dalam SIG, yaitu subsistem input, proses, dan output . Pada awalnya, tahapan yang telah dilakukan Akbar sudah benar. Akan tetapi, setelah tahap editing , seharusnya Akbar melakukan tahap pembangunan topologi data pada tahap input sebelum menuju tahap subsistem proses.Tahap pembangunan topologi data adalah sebuah proses pengklasifikasian data berdasarkan jenisnya , seperti data titik (rumah, bangunan sekolah), garis (jalan, sungai), dan area (danau, sawah). Setelah tahap ini selasai, Akbar pun dapat melanjutkan ke tahap subsistem proses. Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Ada tiga subsistem yang harus dilakukan dalam SIG, yaitu subsistem input, proses, dan output. Pada awalnya, tahapan yang telah dilakukan Akbar sudah benar. Akan tetapi, setelah tahap editing, seharusnya Akbar melakukan tahap pembangunan topologi data pada tahap input sebelum menuju tahap subsistem proses. Tahap pembangunan topologi data adalah sebuah proses pengklasifikasian data berdasarkan jenisnya, seperti data titik (rumah, bangunan sekolah), garis (jalan, sungai), dan area (danau, sawah). Setelah tahap ini selasai, Akbar pun dapat melanjutkan ke tahap subsistem proses. space

Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Proses pengubahan atau konversi data analog menjadi data digital disebut ....

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia