Iklan

Pertanyaan

Pada saat Watson dan Crick melakukan penelitian tentang struktur molekul DNA, di saat yang bersamaan M.H.F Wilkins juga melakukan penelitian yang sama tentang DNA bersama dengan asistennya Rosalind Franklin. Rosalind Franklin juga mengerjakan difraksi sinar X dan menggunakan sinar X untuk membuat gambar zat padat yang dikristalkan, salah satunya adalah foto kristalografi sinar X molekul DNA. Identifikasikan peranan foto kristalografi sinar X tersebut bagi penemuan DNA!

Pada saat Watson dan Crick melakukan penelitian tentang struktur molekul DNA, di saat yang bersamaan M.H.F Wilkins juga melakukan penelitian yang sama tentang DNA bersama dengan asistennya Rosalind Franklin. Rosalind Franklin juga mengerjakan difraksi sinar X dan menggunakan sinar X untuk membuat gambar zat padat yang dikristalkan, salah satunya adalah foto kristalografi sinar X molekul DNA. Identifikasikan peranan foto kristalografi sinar X tersebut bagi penemuan DNA!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

05

:

29

:

15

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

kristalografi sinar-X dapat menentukan struktur atom dan molekul sehingga dapat mengetahui bentuk dari suatu DNA.

kristalografi sinar-X dapat menentukan struktur atom dan molekul sehingga dapat mengetahui bentuk dari suatu DNA.space 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kristalografi sinar-X adalah metode atau alat yang digunakan untuk menentukan struktur atom dan molekul sebuah kristal dengan cara mendifraksikan seberkas sinar-X ke segala arah. Metode ini juga bisa mengungkapkan struktur dan fungsi dari banyak molekul biologis, termasuk vitamin, obat-obatan, protein, dan asam nukleat seperti DNA. Saat ini, kristalografi sinar-X masih menjadi metode utama untuk menentukan karakteristik struktur atom pada materi baru dan untuk membedakan struktur suatu materi dengan yang lainnya. Jadi, kristalografi sinar-X dapat menentukan struktur atom dan molekul sehingga dapat mengetahui bentuk dari suatu DNA.

Kristalografi sinar-X adalah metode atau alat yang digunakan untuk menentukan struktur atom dan molekul sebuah kristal dengan cara mendifraksikan seberkas sinar-X ke segala arah. Metode ini juga bisa mengungkapkan struktur dan fungsi dari banyak molekul biologis, termasuk vitamin, obat-obatan, protein, dan asam nukleat seperti DNA. Saat ini, kristalografi sinar-X masih menjadi metode utama untuk menentukan karakteristik struktur atom pada materi baru dan untuk membedakan struktur suatu materi dengan yang lainnya.space 

Jadi, kristalografi sinar-X dapat menentukan struktur atom dan molekul sehingga dapat mengetahui bentuk dari suatu DNA.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Regina pathresia Br sinukaban

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Ini yang aku cari! Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Suatu spesies hewan jantan memiliki 12 pasang kromosom pada sel ototnya. Jumlah kromosom pada sel sperma hewan tersebut adalah ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia